'The Banda Journal' Menang "PhotoBook of the Year" di PhotoBook Awards 2021

Simak alasan kenapa buku karya fotografer dan penulis Indonesia ini bisa meraih penghargaan itu.

Desain
12,750 Hypes

Buku The Banda Journal karya fotografer dan penulis/jurnalis sekaligus folklore enthusiast asal Indonesia, Muhammad Fadli dan Fatris MF, baru aja dinobatkan sebagai “PhotoBook of the Year” di gelaran PhotoBook Awards 2021 yang berlangsung di art fair fotografi internasional Paris Photo yang bekerjasama dengan institusi Aperture Foundation.

Pengumuman raihan prestasi dari buku terbitan publishing house asal Jakarta, Jordan, jordan Édition, tersebut dilakuin oleh pihak Paris Photo dan Aperture Foundation pada 12 November kemarin.

The Banda Journal, atau Jurnal Banda dalam bahasa Indonesia, adalah buku yang berangkat dari riset dokumenter yang dikerjain sama Muhammad Fadli sekitar 6 tahun silam, nyajiin kisah yang bisa dibilang kurang dikenal tentang Kepulauan Banda Indonesia, sebuah kepulauan kecil yang dulu punya peran besar dalam perdagangan global dan ekonomi modern. Buku ini ngombinasiin materi teks dan visual untuk mencatat sejarah sekaligus ngasih narasi tentang kisah-kisah yang jarang diomongin sebelumnya, seperti dampak penjajahan dan monopoli di masa lalu bagi masyarakat kepulauan itu di era sekarang.

Salah satu alasan kenapa buku ini jadi “PhotoBook of the Year” dicatat oleh seorang juri final, fotografer dan visual artist Daniel Blaufuks. “The Banda Journal dirancang dengan sangat baik; sangat menarik—sebuah buku di mana teks dan foto terjalin dengan apik, mengundang pembaca untuk bergantian melihat dan membaca—dan menawarkan perspektif baru dari wilayah yang sering kali tidak dapat kesempatan untuk didengar secara artistik.”

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Aperture (@aperturefnd)

The Banda Journal terbit pada bulan April lalu dan bab pertamanya bisa dibaca lewat online experience yang tersedia dalam bahasa Inggris dan Indonesia di websiteThe Banda Journal.
Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

BMW M4 Competition x Kith Launch Event Recap GIIAS Motor Show 2021, ICE BSD
Otomotif

BMW M4 Competition x Kith Launch Event Recap GIIAS Motor Show 2021, ICE BSD

Dirilis sebanyak 150 unit di seluruh dunia dan menjadi satu-satunya unit yang hadir di Asia Tenggara.

Chrissy Lafian dari SUKU Home Bicara soal Plagiarisme dan Pentingnya 'Staying True to the Roots'
Fashion

Chrissy Lafian dari SUKU Home Bicara soal Plagiarisme dan Pentingnya 'Staying True to the Roots'

Founder brand leisurewear ikonik ini bercerita tentang awal perjalanannya, moving on, dan visi besarnya ke depan.

Instagram Uji Coba Fitur Baru “Take a Break”
Tech & Gadgets

Instagram Uji Coba Fitur Baru “Take a Break”

Berapa jam tiap hari kalian abisin buat scroll feed Instagram?

Milledenials Tandeman dengan STEEZE.LTD®, Rilis Merch Eksklusif
Fashion

Milledenials Tandeman dengan STEEZE.LTD®, Rilis Merch Eksklusif

Coming off the pogo zone.

BAP. Rilis Album Kedua, 'MOMO'S MYSTERIOUS SKIN', dan Bukan untuk Nyenengin Siapapun
Musik

BAP. Rilis Album Kedua, 'MOMO'S MYSTERIOUS SKIN', dan Bukan untuk Nyenengin Siapapun

“Your favorite musician’s favorite album of the year”.


Sutradara 'The Medium' Berencana Ajak Kolaborasi Joko Anwar
Hiburan

Sutradara 'The Medium' Berencana Ajak Kolaborasi Joko Anwar

“Bisa jadi hardcore banget”.

WACKO MARIA Kembali Berkolaborasi dengan Neckface untuk Anniversary Ke-6 PARADISE TOKYO
Fashion

WACKO MARIA Kembali Berkolaborasi dengan Neckface untuk Anniversary Ke-6 PARADISE TOKYO

Koleksi eksklusif dengan lineup terbanyak sejauh ini.

Tom Holland Punya Pendapatnya Sendiri Soal 'Spider-Man: No Way Home'
Hiburan

Tom Holland Punya Pendapatnya Sendiri Soal 'Spider-Man: No Way Home'

“Kayaknya fans nggak bakalan siap untuk ini,” ujarnya.

Sutradara 'Squid Game' Sempat Punya Alternate Ending Serial Itu
Hiburan

Sutradara 'Squid Game' Sempat Punya Alternate Ending Serial Itu

Begini kata Hwang Dong-Hyuk.

'A Love Supreme' Jadi Album Jazz 60an Pertama yang Raih Platinum
Musik

'A Love Supreme' Jadi Album Jazz 60an Pertama yang Raih Platinum

The one and only.

More ▾