Hijack Sandals Rilis BAKKI: Flip-Flops dengan Heritage Feel dan Modern Comfort

Available in Blach (black), Sand (cream), & Phthalo (blue).

Footwear
1.3K

Sandal jepit udah jadi bagian dari keseharian di Indonesia, dari desa ke kota, dari generasi ke generasi. Dari bakiak kayu di kampung sampai sandal karet di jalanan kota—simpel, fungsional, dan selalu relevan.

Terinspirasi dari warisan ini, Hijack Sandals ngenalin BAKKI, flip-flops yang ngegabungin tradisi dengan kenyamanan modern. Dengan contoured footbed & Phylon foam, BAKKI didesain buat dipakai sehari-sehari. Hadir dalam tiga warna versatile—Blach (black), Sand (cream), dan Phthalo (blue).

Untuk ngerayain perjalanan flip-flops dari dulu sampai sekarang, Hijack Sandals nge-explore berbagai lanskap di Jawa Barat, dari Stone Garden Padalarang, Gunung Padang, Cikaso Waterfall, sampai Pantai Pangumbahan buat memperkuat local spirit BAKKI lewat visual yang menarik.

BAKKI udah bisa dibeli secara online di semua channel Hijack Sandals: official website, marketplace, dan offline stores di Bandung, Jakarta & Bali.

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Hijack Sandals (@hijacksandals)

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

EXtRA Hadirkan Logotype Baru dan Motif Plaid Di Koleksi “Beautiful/Ugly”
Fashion

EXtRA Hadirkan Logotype Baru dan Motif Plaid Di Koleksi “Beautiful/Ugly”

Dari half-zip jacket sampe shortpunk sleeveless.

Kapsul Melaju Lebih Jauh Lewat Single “Pretend”
Musik

Kapsul Melaju Lebih Jauh Lewat Single “Pretend”

Jadi step awal menuju EP perdana mereka.

SUPERBLOOM Ngetwist Signature Logo Mereka di Koleksi Terbaru
Fashion

SUPERBLOOM Ngetwist Signature Logo Mereka di Koleksi Terbaru

Pixelated & Hot Box Vibe.

Nasgero x Tacos Aqui Uluwatu: One-Night-Only Collab
Kuliner

Nasgero x Tacos Aqui Uluwatu: One-Night-Only Collab

With an afterparty di Club Corazon.

Tamara Dai, Helen Hiu, dan Inayma 'Secure The Shine' with New Balance M1000
Footwear

Tamara Dai, Helen Hiu, dan Inayma 'Secure The Shine' with New Balance M1000

Nostalgic colorway meets chunky build for bold, limitless self-expression.


Fresh from JFW 2025: Sonderlab x PINO Bistro Rilis “VOLUME” Drop 04
Fashion

Fresh from JFW 2025: Sonderlab x PINO Bistro Rilis “VOLUME” Drop 04

Bareng creative director Sean Sheila.

Supreme x Nike Air Max 1 Rilis Spring/Summer 2025
Footwear

Supreme x Nike Air Max 1 Rilis Spring/Summer 2025

Dari base model tahun 1987.

Hypegolf Daikanyama Tutup Maret 2025, Hypebeans Ikut Shutdown
Olahraga

Hypegolf Daikanyama Tutup Maret 2025, Hypebeans Ikut Shutdown

Get there while you can.

INVINCIBLE x ON Running Rilis Minimalistic Cloudmonster 2
Footwear

INVINCIBLE x ON Running Rilis Minimalistic Cloudmonster 2

Available mulai tanggal 22 Februari 2025.

A$AP Rocky jadi Creative Director Pertama Ray Ban
Fashion

A$AP Rocky jadi Creative Director Pertama Ray Ban

Debut dengan “The Blacked Out Collection.”

More ▾