Qurbani Akbar "Childhood Memories" Solo Exhibition di Manila
Berlangsung dari 12 Januari – 7 Februari 2025 di Secret Fresh Gallery.







Qurbani Akbar "Childhood Memories" Solo Exhibition di Manila
Berlangsung dari 12 Januari – 7 Februari 2025 di Secret Fresh Gallery.
Qurbani Akbar ajak kita throwback lewat pameran solo barunya, “Childhood Memories”, yang lagi berlangsung di Secret Fresh Gallery, Ronac Art Center, Metro Manila, mulai 12 Januari 2025.
Pameran ini nge-highlight masa kecil Qurbani di Aceh lewat pop-art yang colorful, retro, dan sarat simbol. Dari mainan, buku cerita, sampai momen sederhana bareng keluarga, semuanya dihidupin dengan elemen emosional yang bikin relate.
“Childhood Memories” bukan cuma pameran seni, tapi juga ruang refleksi buat ngenang momen kecil yang ternyata punya impact besar di kehidupan.
View this post on Instagram