Track Time Threads Launch Debut Collection "Komfortable Art Zu Leben"

Eksplorasi hubungan antara driver dan mobilnya.

Fashion
11.4K

Track Time Threads (TTT) dari Nagisa Oka baru aja nge-launch koleksi perdananya, “Komfortable Art Zu Leben,” yang kalau di-translate artinya “Cara Hidup yang Nyaman.” Koleksi ini bawa vibe baru di culture otomotif, nunjukin kalau mobil nggak harus selalu dimodif ekstrem buat bisa ngasih experience yang personal dan unik.

Lewat koleksi ini, TTT lebih mengutamakan hubungan antara pengemudi dengan mobil, fokus pada karakter dan koneksi daripada sekadar modifikasi untuk tampilan semata. Intinya, TTT ingin menciptakan koneksi yang lebih mendalam dengan mobil, menjadikan pengalaman berkendara sebagai bagian dari gaya hidup yang modern, nyaman, dan tetap fungsional.

Full collection berisi graphic T-shirt, sweatshirts, shorts, bag, sampe accessories udah bisa dibeli via Instagram DM TTT.

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Woodensun Launch Fall/Winter 2024 Collection, "Mystical"
Fashion

Woodensun Launch Fall/Winter 2024 Collection, "Mystical"

Featuring Johnny Hiramoto.

Kool Times Launch “TIMES 04” Holiday Collection
Fashion

Kool Times Launch “TIMES 04” Holiday Collection

All about stripes.

Loner Running x Motiviga Launch Mountain-Ready Collection "Radiant Ascent"
Fashion

Loner Running x Motiviga Launch Mountain-Ready Collection "Radiant Ascent"

Via pop-up event di Morgy, Bandung, dari 17-31 Januari 2025.


GACA KIOSK x AGAINST MYSELF Debut Collection “No Days Off”
Fashion

GACA KIOSK x AGAINST MYSELF Debut Collection “No Days Off”

Showcasing artists; Fr3lan, Sloppyrobb, jMM666, m.mmm1mi dan AlexdeBeril.

Paradise Youth Club Autumn/Winter 2024 "Burn & Rave"
Fashion

Paradise Youth Club Autumn/Winter 2024 "Burn & Rave"

Resist fiercely. Resist bravely.

"Wake Up! Look Alive!" - BAP. Comeback dengan Anthem Terbaru
Fashion

"Wake Up! Look Alive!" - BAP. Comeback dengan Anthem Terbaru

Ngegalauin Struggle Hidup, Single Kedua BAP. dari “M. Album Tiga”

Brand asal Malaysia, ANAABU Luncurkan Resort Line, NOWHERE NOW HERE
Fashion

Brand asal Malaysia, ANAABU Luncurkan Resort Line, NOWHERE NOW HERE

Diisi sembilan design versatile dengan vibe effortless.

Synchronize Fest 2024: Merayakan Musik Indonesia
Musik

Synchronize Fest 2024: Merayakan Musik Indonesia

“Together Bersama”.

fas.a.fas: French Bakery dengan Sentuhan Lokal di Ubud
Kuliner

fas.a.fas: French Bakery dengan Sentuhan Lokal di Ubud

Cozy spot yang Ngeblend French Baking dengan Vibes Bali.


"Sesak" Jadi Bukti Eksplorasi Sonic Experience Jirapah yang Lebih Berani
Musik

"Sesak" Jadi Bukti Eksplorasi Sonic Experience Jirapah yang Lebih Berani

Musical evolution Jirapah dimulai di sini.

Mixology, Bali, dan Limo Aperitivo: Transformative Journey Denny Bakiev
Kuliner

Mixology, Bali, dan Limo Aperitivo: Transformative Journey Denny Bakiev

Dari Kompetisi Flair Bartending sampe nge-lead Bar di Mexicola Group.

Newcomer asal Bandung, TORN, Launch Debut Collection "Midnight Noir"
Fashion

Newcomer asal Bandung, TORN, Launch Debut Collection "Midnight Noir"

Cek full lookbooknya di sini.

Through The Lens: Thomas Sito
Seni

Through The Lens: Thomas Sito

Storytelling style, gear, dan proses kolaborasinya bareng LEMAIRE.

Miracle Mates dan Jovem Collab Bareng Buat Koleksi “Juvenile Fuse”
Fashion

Miracle Mates dan Jovem Collab Bareng Buat Koleksi “Juvenile Fuse”

Dijadwalkan rilis hari ini.

More ▾