Coming Soon: Kolaborasi Apparel NewJeans bareng Hiroshi Fujiwara

Ditease tipis-tipis via promotional visual single mereka, Supernatural.

Fashion
11,424 Hypes

NewJeans baru aja ngeluarin visual buat single Jepang mereka yang baru, Supernatural. Diambil di Jepang, foto-foto ini nggak cuma ngasih liat suasana dan setting dari rilisan mereka, tapi juga nunjukin kolaborasi apparel mereka sama ikon streetwear Jepang, Hiroshi Fujiwara.

Macam pinup girls, setiap anggota tampil dengan gaya streetwear yang keren, pakai T-shirt loose fit, jeans baggy, sepatu Timberland, bucket hat, dan caps. Dari foto-foto di atas, T-shirt oversized ini keliatan jadi produk kolaborasi utama karena dihias dengan grafis dan tulisan co-branded.

Ini bukan kali pertama NewJeans collab sama godfather of streetwear. Di bulan Januari, Hiroshi Fujiwara foto NewJeans’ Hanni buat cover W Korea. Sementara itu, girl group ini juga baru-baru ini kerja sama sama tokoh Jepang yang juga terkenal: Takashi Murakami. Dalam teaser baru untuk video musik “Right Now” NewJeans, Murakami ngasih sentuhan gaya cutesy khasnya ke penampilan Powerpuff Girls mereka.

Single Supernatural NewJeans bakal rilis tanggal 21 Juni. Saat ini, detail lebih lanjut tentang kolaborasi Hiroshi Fujiwara belum diumumin.

 

View this post on Instagram

 

A post shared by NewJeans (@newjeans_official)

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

UNIQLO Rilis Koleksi Musim Semi/Musim Panas 2024 oleh Roger Federer dan JW ANDERSON
Fashion

UNIQLO Rilis Koleksi Musim Semi/Musim Panas 2024 oleh Roger Federer dan JW ANDERSON

Memperkenalkan pakaian olahraga serbaguna yang terinspirasi dari pakaian tenis vintage.

First Look: Wales Bonner x adidas Samba Millennium
Fashion

First Look: Wales Bonner x adidas Samba Millennium

Sang desainer asal Inggris ngasih twist ke classic sneaker, beserta dua siluet SL72.

and wander available now at TEMPL Store
Fashion

and wander available now at TEMPL Store

Cek detail lengkapnya di sini.

Driven Humankind: First Spring/Summer 2024 Collection “Personal Use Only”
Fashion

Driven Humankind: First Spring/Summer 2024 Collection “Personal Use Only”

Dijadwalkan rilis hari ini.

Hanaka Collab Bareng Kismin Boys Buat Ngerilis Koleksi “Temporary Escapism”
Fashion

Hanaka Collab Bareng Kismin Boys Buat Ngerilis Koleksi “Temporary Escapism”

Udah bisa kalian beli sekarang juga.


Dominate Rilis Spring/Summer 2024 Collection Mereka, “Ozymandias”
Fashion

Dominate Rilis Spring/Summer 2024 Collection Mereka, “Ozymandias”

Terinspirasi dari karya soneta Percy Bysshe Shelley.

SAAMR Hadir Kembali Lewat 4th Collection Mereka
Fashion

SAAMR Hadir Kembali Lewat 4th Collection Mereka

Sekaligus launching event di Fruition Jumat ini.

Kenford Fineshoes Collab Bareng PORTRATION buat ngerilis “White Black Paisley” loafers
Footwear

Kenford Fineshoes Collab Bareng PORTRATION buat ngerilis “White Black Paisley” loafers

Exclusive di PORTRATION pop-up store “THE MAN WITH LOAFERS”.

TEOREMA Launch Campaign Baru Mereka, “Lapin”
Fashion

TEOREMA Launch Campaign Baru Mereka, “Lapin”

Sekaligus ngasih liat dua item baru, ‘Viper’ shorts and pants & ‘Heavenly’ Shirt.

Through The Lens: Zirlyanpaja
Seni

Through The Lens: Zirlyanpaja

Cek gimana style photography-nya yang contrast dan bold buat fashion editorial dan photostage.

More ▾