Warren Hue Bicara Cross-Country Relationship Lewat Single Terbaru, “SPLIT”

Mix feeling antara tekanan dan rasa tidak amannya.

Musik
2,601 Hypes

Rapper asal Jakarta, Warren Hue, kembali hadir lewat single terbaru yang dirilis akhir pekan kemarin, yaitu “SPLIT”. Single ini dibuat dengan approach yang lebih personal dan sekaligus nunjukin step pendewasaan dari Warren. 

Secara keseluruhan lagu ini bicara soal pengalaman hubungan jarak jauh yang dirasakan olehnya, tekanan dan rasa tidak aman yang saling bercampur aduk. Percaya jadi tema besar yang coba disampaikan Warren lewat “SPLIT”, khususnya buat pasangan dan kita semua yang mungkin lagi mengalami hal tersebut. 

“SPLIT adalah lagu yang saya tulis yang menggambarkan pengalaman dalam hubungan jarak jauh,” kata Warren. 

“Saya ingin membuat lagu berdasarkan gaya hidup yang terpisah dan bagaimana tekanan dan rasa tidak aman dapat mengambil alih emosi Anda. Kepercayaan adalah tema besar dalam lagu ini, memberitahu pasangan saya untuk percaya pada saya dan sebaliknya.” tambahnya. 

Bertepatan dengan itu, “SPLIT” yang dirilis oleh 88rising juga hadir dalam music video yang ngegambarin kehidupan sehari-hari Warren sebagaimana lifestyle di umur 20-an. Perpaduan antara menemukan tempat baru, melepaskan diri, dan sekaligus sambil mengejar mimpinya. 

Buat yang penasaran gimana lagu “SPLIT” dari Warren Hue, kalian udah bisa dengar dan tonton sekarang juga music video-nya di seluruh platform music dan YouTube resmi Warren. 

 

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Warren Hue (@warrenhue)

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Ministry Of Ngerilis Single “Distance” dan “Ceiling” Dalam Format Vinyl 7 Inch
Musik

Ministry Of Ngerilis Single “Distance” dan “Ceiling” Dalam Format Vinyl 7 Inch

Dan sekaligus tour perdana mereka.

Quiet Under None Explore Kejenuhan Rutinitas Lewat Koleksi “ABSENT”
Fashion

Quiet Under None Explore Kejenuhan Rutinitas Lewat Koleksi “ABSENT”

Terdiri dari jacket, shirts, dan polo shirts.

Exclusive Recap: “Originals Block Party” Kolaborasi JD Sports Indonesia, adidas, & Hypebeast Indonesia
Footwear

Exclusive Recap: “Originals Block Party” Kolaborasi JD Sports Indonesia, adidas, & Hypebeast Indonesia

Jadi perayaan dari campaign “The Originals Experience”.

26 April Resmi jadi Clarks Wallabee Day Sedunia
Footwear

26 April Resmi jadi Clarks Wallabee Day Sedunia

Make sure buat cek koleksi Clarks Originals di Indonesia secara online & in-store.

ZOO: More Than Just A Lounge
Hiburan

ZOO: More Than Just A Lounge

Jadi gabungan luxury, exclusive, dan community.


Devá States Ajak Banyak Kolaborator Buat SS24 Collection Mereka, "DISSENT"
Fashion

Devá States Ajak Banyak Kolaborator Buat SS24 Collection Mereka, "DISSENT"

Gabungin creative and culture dari lokal dan international.

The Originals Experience: Kolaborasi JD Sports Indonesia, adidas, dan Hypebeast Indonesia
Footwear

The Originals Experience: Kolaborasi JD Sports Indonesia, adidas, dan Hypebeast Indonesia

Cek lookbook lengkap dan detail event-nya di sini.

atmos Collab Bareng adidas Buat Special Releases Adidas Gazelle 85 ‘Tsugihagi’
Footwear

atmos Collab Bareng adidas Buat Special Releases Adidas Gazelle 85 ‘Tsugihagi’

Cek detail lengkapnya di sini.

Corkcicle Hadirkan Cup dengan Handle yang lagi Trendy, "Cruiser"
Fashion

Corkcicle Hadirkan Cup dengan Handle yang lagi Trendy, "Cruiser"

Koleksi straw cup terbesar dari Corkcicle.

byChance, Menswear Band Dari Marcello Tahitoe
Fashion

byChance, Menswear Band Dari Marcello Tahitoe

Launching debut collection mereka di ZODIAC Baresto, Sabtu ini.

More ▾