Darbotz Gelar Solo Exhibition "Monstrous Mastery" di Galeri Srisasanti

Dibuka untuk publik dari 2 Maret – 5 Mei 2024 di Tirtodipuran Link Building A, Yogyakarta.

Fashion
4,539 Hypes

Galeri Srisasanti mempersembahkan Monstrous Mastery, pameran perdana Darbotz bersama galeri asal Yogyakarta tersebut. Dalam pameran ini, Darbotz menggunakan Monster sebagai analogi untuk nilai perjuangan bertahan hidup di Jakarta. Pameran ini menampilkan 29 lukisan di atas kanvas, 24 gambar di atas kertas, 10 gambar kolaborasi dengan seniman grafiti Yogyakarta, dua patung, dan mural.

Jakarta, sebagai ibukota dinamis, menciptakan kehidupan keras dan penuh ketidakpastian. Karya-karya Darbotz mencerminkan kontradiksi antara kemajuan perkotaan dan keterasingan manusia. Tema ini dihadirkan dalam pameran tunggalnya di Yogyakarta, kota yang sarat mitos seni grafiti.

“Monstrous” dan “Mastery” menciptakan sinergi serta refleksi mendalam tentang kemampuan manusia bertahan hidup. Darbotz menggunakan graffiti sebagai bahasa visualnya, menganggap kota sebagai kanvas potensial sejak tahun 2004. Graffiti memiliki daya magis dan kekuatan komunikatif yang membangkitkan adrenalin serta kesadaran tentang entitas kehidupan kota.

Pameran Monstrous Mastery ini mengungkap sisi gelap dan ambiguitas manusia dalam bertahan hidup di kehidupan urban. Dibuka untuk publik dari 2 Maret – 5 Mei 2024 di Tirtodipuran Link Building A, Yogyakarta, dengan jam buka Selasa – Jumat, 12:00 – 19:00 WIB dan Sabtu & Minggu, 12:00 – 20:00 WIB. Pembukaan pameran pada Jumat, 1 Maret 2024, pukul 17:00 WIB.

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Super Secret Sentimental Theory Gelar Exhibition “Secret Showcase”
Fashion

Super Secret Sentimental Theory Gelar Exhibition “Secret Showcase”

Hadirkan kolaborasi dengan berbagai local artist.

Denny Novikar Bikin Exhibition Bareng Rama Indirawan, “PLEASURE & PRESSURE”
Seni

Denny Novikar Bikin Exhibition Bareng Rama Indirawan, “PLEASURE & PRESSURE”

Berlangsung di Copenhagen Berawa, Bali.

Philipponk, Alphabad, dan Timtimebroy Tentang Exhibition "Carry No Banners" Bareng Beams T
Fashion

Philipponk, Alphabad, dan Timtimebroy Tentang Exhibition "Carry No Banners" Bareng Beams T

Dari exhibtion sampe collab apparel.


Rayakan Anniversary ke-100, PERSIS Solo Ngerilis Centenary Jersey
Olahraga

Rayakan Anniversary ke-100, PERSIS Solo Ngerilis Centenary Jersey

Jadi gambaran nyata “The Glorious Century”.

Miracle Mates Bikin Koleksi “Artist Series” Bareng Keilandboi, Teenage Death Star, dan Dongker
Fashion

Miracle Mates Bikin Koleksi “Artist Series” Bareng Keilandboi, Teenage Death Star, dan Dongker

Lanjutan anniversary collection dari Miracle Mates.

Hypebeast Present: Hypebeast Live
Musik

Hypebeast Present: Hypebeast Live

Berlangsung di TRIFECTA SINGAPORE dan Somerset Skate Park.

Siberian Visuals Bikin Collaborative Collection Bareng RL KLAV
Fashion

Siberian Visuals Bikin Collaborative Collection Bareng RL KLAV

Terinspirasi langsung dari album “POV”.

Recap Day 2 Joyland Festival Bali 2024
Fashion

Recap Day 2 Joyland Festival Bali 2024

Dari debutnya Bank sampe Eva Celia yang tampil hujan-hujanan.

Recap Day 1 Joyland Festival Bali 2024
Musik

Recap Day 1 Joyland Festival Bali 2024

Pearl & The Oysters dan Shintaro Sakamoto bikin Nusa Dua jadi terasa dingin.


Pot Meets Pop Collab Bareng High Times Buat Koleksi Terbaru Mereka
Fashion

Pot Meets Pop Collab Bareng High Times Buat Koleksi Terbaru Mereka

Jadi perayaan ke-50 High Times.

Mario Minardi Collab Bareng Adityalogy Buat Koleksi “Cosmo”
Footwear

Mario Minardi Collab Bareng Adityalogy Buat Koleksi “Cosmo”

Gabungin classic style dengan sentuhan futuristik.

Paradise Youth Club Ngerilis Koleksi Terbaru Bareng Abandon Radio & Bar
Fashion

Paradise Youth Club Ngerilis Koleksi Terbaru Bareng Abandon Radio & Bar

Terinspirasi dari musik techno dan rave culture.

Jovem Bikin Leather Keychain Bareng Nice Car!
Fashion

Jovem Bikin Leather Keychain Bareng Nice Car!

Jovem emang nggak pernah kehabisan ide buat nampilin berbagai koleksi sepatu dengan

Xandega Ngerilis Single Keduanya, "IZ DA LUV (SUNSHINE)"
Musik

Xandega Ngerilis Single Keduanya, "IZ DA LUV (SUNSHINE)"

Jadi persembahan buat kucingnya dan kucing lainnya.

More ▾