World Tour Patta Bakal Hadir di Ageless Galaxy Jakarta

T-shirt eksklusif dan screening dokumenter.

Fashion
16.1K

Patta segera hadir di Jakarta dalam rangka world tour pada 5 dan 6 Oktober 2023 mendatang yang diselenggarakan di Ageless Galaxy. Kedatangan Patta akan diawali dengan evening hangout di Ageless Galaxy dari jam 5 sore sampe 8 malam pada hari Kamis, 5 Oktober. Para pengunjung yang dateng bisa meet up sekaligus dapetin tanda tangan langsung dari Edson dan Danny dari tim Patta sendiri. Keseruan bakalan semakin terasa karena ada hidangan makanan dari Warung Pak Chandra serta minuman The Golden Tooth Bar. 

Sementara buat hari Jumat, 6 Oktober, Patta akan nayangin film dokumenter mereka yang berjudul Patta for Life. Film dokumenter ini bercerita tentang perjalanan founder Patta yakni Edson Sabajo and Guillaume ‘Gee’ Schmidt dalam ngebangun Patta. Khusus buat penayangannya, mereka bakalan ngadain di FLIX Cinema’s, ASTHA District 8.

World tour Patta ke Jakarta semakin lengkap karena mereka juga ngerilis T-shirt eksklusif edisi Patta Jakarta dan setiap pembeliannya akan mendapatkan tiket untuk nonton dokumenter Patta for Life. Pembeliannya t-shirt dan tiket dokumenter hanya bisa dilakukan secara offline di AGLXY Store Jakarta, mulai dari hari Minggu 1 Oktober 2023. Setelah penayangan dokumenter di hari Jumat 6 Oktober, event spesial ini akan ditutup dengan after party di Pantja Senopati. Be there!

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

UNIQLO Ajak White Mountaineering Bikin Capsule Collection Sophomore  
Fashion

UNIQLO Ajak White Mountaineering Bikin Capsule Collection Sophomore  

Menuju musim Fall/Winter yang jadi jagoan mereka.

'Hypebeast Magazine #32: The Fever Issue' dengan Cover Lukisan Jun Takahashi
Fashion

'Hypebeast Magazine #32: The Fever Issue' dengan Cover Lukisan Jun Takahashi

Bahas Mowalola, Thug Club, Destroy Lonely, Citi Bike Boyz, hingga Jon Rafman.

Brightspot Market 2023 Rayakan Kolaborasi Industri Kreatif dalam Dua Weekend
Hiburan

Brightspot Market 2023 Rayakan Kolaborasi Industri Kreatif dalam Dua Weekend

“The Future is Human”.

Fall Out Boy Konser di Singapore Setelah Hiatus Lima Tahun
Musik

Fall Out Boy Konser di Singapore Setelah Hiatus Lima Tahun

12 Desember di Suntec Singapore.

Game ‘Counter-Strike’ Udah Dirilis di Steam
Hiburan

Game ‘Counter-Strike’ Udah Dirilis di Steam

Free to play.


Spooky Season Bakal Hadir di Adidas Harden Vol.7 “Halloween”
Footwear

Spooky Season Bakal Hadir di Adidas Harden Vol.7 “Halloween”

Rilis Bulan Oktober Ini.

Marc Klok dan Mills Hadirkan "Be Brave" Collection
Fashion

Marc Klok dan Mills Hadirkan "Be Brave" Collection

Terinspirasi dari Kuda Sembrani.

Utopia dalam Koleksi Public Culture “Service Announcement”
Fashion

Utopia dalam Koleksi Public Culture “Service Announcement”

Dirilis perdana di Brightspot Market 2023.

New Balance 580 Hadir Dengan “Washed Burgundy”
Footwear

New Balance 580 Hadir Dengan “Washed Burgundy”

Dilengkapi dengan suede dan breathable mesh uppers.

McDonald's Hadirkan Sweet & Spicy Jam Sauce dan Mambo Sauce
Kuliner

McDonald's Hadirkan Sweet & Spicy Jam Sauce dan Mambo Sauce

Perpaduan Manis, Pedas, dan Cuka.

More ▾