Koleksi Pot Meets Pop X Cypress Hill Rilis Lebih Awal di Brightspot Market
Kolaborasi eksklusif bareng grup hip hop legendaris asal West Coast.
















Awal September lalu, Pot Meets Pop sempet nge-teast kolaborasi mereka bareng grup hip-hop legendaris West Coast, Cypress Hill dan sekarang kolaborasi itu udah resmi dirilis.
Koleksi Pot Meets Pop x Cypress Hill ini ngegambarin legacy Cypress Hill yang dituangkan ke dalam berbagai jenis pakaian stylish dengan grafis yang berani. Kolaborasi ini juga menjadi sebuah perayaan terhadap tiga culture yang mereka hidupin, yaitu fashion, music, dan cannabis culture. Koleksi Pot Meets Pop x Cypress Hill hadir dengan beberapa pilihan jenis barang macam T-shirt, hoodies, windbreaker, pants, dan sejumlah accessories.
Pot Meets Pop x Cypress Hill sebenernya dijadwalin launching secara global di tanggal 7 Oktober 2023 tapi barangnya udah bisa dibeli lebih awal di Brightspot Market.
View this post on Instagram