Poppin Class Siap Rayakan Anniversary dengan Event

Cek selengkapnya disini.

Musik
8.3K

Kolektif DJ asal Jakarta, Poppin Class siap membuat sesuatu yang spesial buat Anniversary ke tujuh mereka, sejak pertama kali bermain di ibukota 2016 silam. Kolektif DJ yang juga dikenal lewat seri event mingguan bernama Top Down ini akan menggelar total tujuh pesta di perayaan tujuh tahun Anniversary ini.

Perayaan akan dimulai pada Selasa, 25 Juli 2023, di ZOO, SCBD, dengan Dipha Barus sebagai headliner, didukung oleh Poppin Class Soundsystem, CREAM X STAN, dan Patricia Schuldtz x C.N.M. Berjanjut ke hari Rabu, 26 Juli 2023, dimana salah satu bar / playground dari Poppin Class, The Swillhouse, SCBD, akan diramaikan oleh grup asal Bali, RUMBLE (Dubwill, Naken, & Jnaro), dan didukung oleh Poppin Class Soundsystem.

Memasuki akhir pekan, pesta akan digelar di dua tempat yang berbeda sekaligus setiap harinya. Jumat, 28 Juli 2023, Poppin Class Soundsystem akan mengambil alih The Swillhouse, SCBD, sementara Paul Mond, seorang DJ, produser, dan multi-instrumentalis asal Jerman, akan bermain di ZOO, SCBD, serta dibantu juga dengan beberapa roster dari Poppin Class Soundsystem. Sabtu, 29 Juli 2023.

“Selayaknya sebuah perayaan, Poppin Class bakal menyiapkannya seluruh detail sebaik mungkin, dengan line up penampil serta konsep pesta yang berbeda dan memiliki keseruannya masing – masing. Memberikan pengalaman pesta yang gak bakal terlupakan selalu jadi sesuatu yang kami tanamkan setiap membuat acara,” jelas Aquino Adolfo.

Anniversary tahun ini pun bukan hanya dijadikan sebagai sekedar acara pesta buat Poppin Class, namun juga momentum besar lainnya, yaitu peluncuran website resmi bernama www.poppinclass.com.

 

View this post on Instagram

 

A post shared by POPPIN CLASS (@poppin.class)

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Poppin Class Ngerayain Anniversary ke-8 Mereka di Lima Venue Berbeda
Musik

Poppin Class Ngerayain Anniversary ke-8 Mereka di Lima Venue Berbeda

Block Party dengan berbagai special performance di Fairgrounds SCBD.

Vast Skateboards Gabungin Art dan Skateboard Lewat Event “BLEND”
Olahraga

Vast Skateboards Gabungin Art dan Skateboard Lewat Event “BLEND”

Exhibitionnya masih berlangsung sampe 30 April 2024 nanti.

Sambut Era Baru Denim di Indonesia, RAW Club Hadirkan Event “Denim Discovery: The Fundamentals”
Fashion

Sambut Era Baru Denim di Indonesia, RAW Club Hadirkan Event “Denim Discovery: The Fundamentals”

Berlangsung hari Minggu ini, 2 Juni 2024, di Lucy in The Sky Cikini.


Wahyu Nugroho Siap Berlatih di Akademi Valentino Rossi
Otomotif

Wahyu Nugroho Siap Berlatih di Akademi Valentino Rossi

Dikirim Yamaha langsung ke Tavullia, Italia.

KINE Bikin Artist Series Bareng Suanjaya Kencut
Fashion

KINE Bikin Artist Series Bareng Suanjaya Kencut

Siap dipamerin di Baik Art’s Jakarta Gallery mulai 20 Juli 2023.

LaMunai Records dan Yayasan Benyamin Suaeb Kembali Menggelar, Program Koboi Kota, “Ngubek Arsip”
Musik

LaMunai Records dan Yayasan Benyamin Suaeb Kembali Menggelar, Program Koboi Kota, “Ngubek Arsip”

Program budaya yang wajib dilanjutin.

The 1975 Kena Banned di Malaysia
Musik

The 1975 Kena Banned di Malaysia

Karena insiden di Good Vibes Festival 2023.

Ghibli Park Segera Buka Dua Area Lagi
Hiburan

Ghibli Park Segera Buka Dua Area Lagi

Mononoke Village dan Valley of Witches.

Trailer Terbaru Live-Action ‘One Piece’ Nunjukkin Berbagai Karakter Lain
Hiburan

Trailer Terbaru Live-Action ‘One Piece’ Nunjukkin Berbagai Karakter Lain

Dari Mihawk hingga Arlong.


Zeal Luncurkan Single Berjudul ‘Sudah’
Musik

Zeal Luncurkan Single Berjudul ‘Sudah’

Cek selengkapnya disini.

NewJeans Rilis EP Kedua, ‘Get Up’
Musik

NewJeans Rilis EP Kedua, ‘Get Up’

Memuat enam tracks.

First Look Nike Dunk Low “Barbie”
Footwear

First Look Nike Dunk Low “Barbie”

Bakalan dirilis?

Travis Scott Ngasih Teaser Signature Sneaker Air Jordan
Footwear

Travis Scott Ngasih Teaser Signature Sneaker Air Jordan

“Cut the Check”.

Apple Lagi Bikin AI Chatbot
Tech & Gadgets

Apple Lagi Bikin AI Chatbot

Mau ngalahin ChatGPT.

More ▾