Stüssy x Our Legacy x Converse Chuck 70 Hi Segera Dirilis
Tiga brand dalam satu sneaker.

Converse Chuck 70 Hi menjadi salah satu sneaker yang salah satu produk yang paling banyak sekaligus paling seru buat dijadiin medium kolaborasi. Kali ini, Stüssy dan Our Legacy joint force buat bikin triple collaboration dengan Converse Chuck 70 Hi.
Dari desain yang udah dibocorin, mereka ngerilis dua colorways yaitu light blue dan broken white untuk bagian upper. Terus untuk identitas dua brand lainnya, ada tambahan logo Yin & Yang dari Our Legacy dan logo Stüssy di bagian tongue label.
Nggak ada detail atau desain yang too loud dari kolaborasi mereka kali ini, yang sebenarnya sejalan dengan ciri khas Converse Chuck 70 Hi sebagai salah satu sneaker classic sepanjang masa. Rencananya Stüssy x Our Legacy x Converse Chuck 70 Hi bakalan dirilis pada 30 Juni ini. Tertarik buat beli sneaker ini?
View this post on Instagram