Lionel Messi Resmi Pindah ke Inter Miami

Nggak cuma mikirin duit doang.

Olahraga
4,131 Hypes

Masa depan karir Lionel Messi akhirnya menemui titik terang setelah muncul konfirmasi dari berbagai sumber tepercaya kalau bintang Argentina itu bakalan pindah ke Inter Miami.

Klub yang bermain di Major League Soccer (MLS) ini tentunya dapet boost besar banget karena terbilang klub baru di liga sepakbola Amerika Serikat tersebut. Kepindahan Messi tentunya jadi berita besar karena ia lebih memilih main di MLS daripada ke liga Arab Saudi yang dikabarkan nawarin duit hingga 1,6 miliar USD untuk tiga musim. 

Messi lebih tertarik pindah ke Inter Miami karena di sini, ia bakalan beberapa clause yang ngebuat ia bakalan dapet sebagian keuntungan dari subscription Apple TV+ buat MLS, lalu bakalan dibuatin film dokumenter, hingga bakalan bisa beli saham Inter Miami kalau udah pensiun nanti. Jadi secara kesempatan marketing dan bisnis, udah jelas kepindahan Messi ke MLS jauh lebih menguntungkan. 

Kita lihat aja gimana kiprah Messi di MLS bareng Inter Miami dan hype yang bakalan didapet oleh liga tersebut sepanjang Messi bermain di sana. 

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Inter Miami CF (@intermiamicf)

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Iko Uwais Jadi Villain di ‘The Expendables 4’
Hiburan

Iko Uwais Jadi Villain di ‘The Expendables 4’

Cek trailernya di sini.

Hanaka Rilis Capsule Collection “Human Nature”
Fashion

Hanaka Rilis Capsule Collection “Human Nature”

Ngambil inspirasi dari relationship

ofninety Rilis Capsule Collection #2301
Fashion

ofninety Rilis Capsule Collection #2301

Cek selengkapnya disini.

Jay Dawn Segera Rilis Full Album 'Sekte Air Mata Odin'
Musik

Jay Dawn Segera Rilis Full Album 'Sekte Air Mata Odin'

Menghadirkan belasan rapper.

Domm Duarte Siapin EP Baru ‘DAWG MENTALITY’
Musik

Domm Duarte Siapin EP Baru ‘DAWG MENTALITY’

Dirilis 14 Juli nanti.


Hijack Sandals Ajak Indosole Bikin Koleksi Baru “Adventurer”
Fashion

Hijack Sandals Ajak Indosole Bikin Koleksi Baru “Adventurer”

Dengan message sustainability yang kuat.

Studio Rekaman Legendaris Lokananta Akhirnya Dibuka Kembali
Hiburan

Studio Rekaman Legendaris Lokananta Akhirnya Dibuka Kembali

Perjalanan revitalisasi enam bulan lalu.

Judd Foundation Kenalin “Dinner Service by Donald Judd”
Seni

Judd Foundation Kenalin “Dinner Service by Donald Judd”

Nunjukkin craftsmanship silverware.

Roofair “Chrome Couture” Bawa Spirit 2000s
Fashion

Roofair “Chrome Couture” Bawa Spirit 2000s

Imajinasi streetwear yang nostalgic.

Joyland Festival Jakarta Umumin First Phase Lineup
Musik

Joyland Festival Jakarta Umumin First Phase Lineup

Dari Interpol hingga Bloc Party.

More ▾