Skate Suckers Recycle Keyboard Bekas Menjadi Karya Wearable

Langsung dapet pesanan dari berbagai negara.

Desain
17,442 Hypes

Skate Suckers, seorang artist asal Bogor, mendapatkan spotlight atas hasil eksplorasinya dalam mengubah keyboard bekas ke dalam berbagai karya produk wearable

Seluruh caps keyboard yang udah nggak dipake di-upcycle menjadi balaclava, sunglasses, sneakers, trucker cap, helm, hingga gloves. Dengan penggunaan keyboard bekas, maka Skate Sucker nggak cuma ngebantu semangat gerakan daur ulang aja, tapi juga ngasih produk unik dan berbeda kepada pasar. Itulah kenapa melalui labelnya bernama Button Network, ia udah menerima pesanan produk wearable ini dari berbagai negara Eropa dan juga AS.

Breakthrough ini akhirnya menjadi angin segar bagi industri fashion Tanah Air bahwa ada artist potensial yang siap ngasih alternatif berkualitas dari sebuah produk yang nggak terpikirkan bisa elevate produk lainnya. 

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Etaks Skate Ngerilis Skateboards Trucks Bertema Psychedelic
Olahraga

Etaks Skate Ngerilis Skateboards Trucks Bertema Psychedelic

Berkolaborasi bareng Mathias Andrés.

Through The Lens: Narendra Kameshwara
Seni

Through The Lens: Narendra Kameshwara

Cek gimana skate berhasil mempengaruhi dan membawa Nareend jadi professional photographer di sini.

Vast Skateboards Gabungin Art dan Skateboard Lewat Event “BLEND”
Olahraga

Vast Skateboards Gabungin Art dan Skateboard Lewat Event “BLEND”

Exhibitionnya masih berlangsung sampe 30 April 2024 nanti.


Hypebeast Present: Hypebeast Live
Musik

Hypebeast Present: Hypebeast Live

Berlangsung di TRIFECTA SINGAPORE dan Somerset Skate Park.

atmos Indonesia Beri Sentuhan Japanese Culture dan Vibes lewat Gerai Ketiganya di PIM 2
Footwear

atmos Indonesia Beri Sentuhan Japanese Culture dan Vibes lewat Gerai Ketiganya di PIM 2

Serta memiliki Otaku Room.

LOCUS Hadirkan Brand Besutan Russell Westbrook, Honor The Gift®
Fashion

LOCUS Hadirkan Brand Besutan Russell Westbrook, Honor The Gift®

Fans Westbrook wajib cop.

Ballers Club Studio Rilis Koleksi "Homeground Programme: The Extended Play"
Fashion

Ballers Club Studio Rilis Koleksi "Homeground Programme: The Extended Play"

Terinspirasi oleh Wimbledon FC.

Ryuichi Sakamoto Rilis Album Terbaru ‘12’
Musik

Ryuichi Sakamoto Rilis Album Terbaru ‘12’

Setelah enam tahun lamanya.

Lawless Burgerbar Perkenalkan Burger Terbarunya, 'Bakken'
Kuliner

Lawless Burgerbar Perkenalkan Burger Terbarunya, 'Bakken'

Terinspirasi langsung dari Tekken.


Akmal Shihab tentang Awal Mula GINSENG STRIP, Vintage Streetwear, dan Influence Pop Culture
Fashion

Akmal Shihab tentang Awal Mula GINSENG STRIP, Vintage Streetwear, dan Influence Pop Culture

Presented by OPPO Indonesia
Baca eksklusif interviewnya di sini.

Above & Over Studios “DISTORTION SUBURBIA” Collection
Fashion

Above & Over Studios “DISTORTION SUBURBIA” Collection

Representasi semangat anak muda.

New Balance Rilis Lunar New Year Pack 2023
Footwear

New Balance Rilis Lunar New Year Pack 2023

Fokus pada warna-warna netral.

‘The Last of Us’ Akhirnya Tayang di HBO Max
Hiburan

‘The Last of Us’ Akhirnya Tayang di HBO Max

Langsung dapet rating bagus di Rotten Tomatoes.

Game Gerapan Sanditio Bayu, 'Mala Petaka' Tampilkan Latto-Latto Sebagai Senjata
Gaming

Game Gerapan Sanditio Bayu, 'Mala Petaka' Tampilkan Latto-Latto Sebagai Senjata

Udah bisa di-download sekarang juga!

More ▾