Timnas Sepak Bola Amputasi Indonesia Masuk Grup C di Piala Dunia Amputee 2022

Bakal langsung menghadapi tiga tim kuat yaitu Inggris, Argentina, dan AS.

Olahraga
11,730 Hypes

Melalui hasil drawing pada 30 Juli kemarin, timnas sepak bola amputasi Indonesia akan bertanding di Piala Dunia Amputee 2022 yang akan digelar di Turki pada 1-9 Oktober mendatang.

Di ajang tersebut, Indonesia tergabung di grup neraka dengan tiga negara kuat, yaitu Argentina, Amerika Serikat dan Inggris. Ajang Piala Dunia Amputasi sendiri diikuti oleh 24 negara yang terbagi dalam enam grup.

Indonesia sendiri baru pertama kali akan berlaga di Piala Dunia Sepak Bola Amputasi setelah sebelumnya berhasil lolos pada babak kualifikasi pada Maret lalu.

Meski bergabung dalam grup neraka, namun pelatih Timnas Indonesia, Bayu Guntoro mengatakan timnya nggak takut menghadapi lawan-lawan di Grup C; jadi pemilik status kuda hitam di ajang tersebut.

“Indonesia tergabung di Grup C, grup neraka karena dari 3 negara ini punya pengalaman yang baik untuk di Piala Dunia Amputasi dan kita tim kuda hitam yang baru aja masuk piala dunia.”

“Kami tim kuda hitam tapi bukan berarti nggak sungguh-sungguh. Apalagi dengan latihan (sungguh-sungguh) kami ini mau kejutan,” ujar Bayu.

Bayu mengatakan saat ini Timnas Indonesia sedang melakukan latihan untuk persiapan sebelum berangkat ke Turki.

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

2K Luncurkan First Look Trailer 'NBA 2K23'
Gaming

2K Luncurkan First Look Trailer 'NBA 2K23'

Siap-siap buat game-nya bulan September nanti.

Tobey Maguire dan Andrew Garfield Rumornya Bakal Ikutan 'Avengers: Secret Wars'
Hiburan

Tobey Maguire dan Andrew Garfield Rumornya Bakal Ikutan 'Avengers: Secret Wars'

Berikut penjelasannya.

Lawless Donuts Ngeluarin Menu Spesial, 'The Summer Squad'
Kuliner

Lawless Donuts Ngeluarin Menu Spesial, 'The Summer Squad'

Starcrush, Sun Splash, dan Chocky Floatie.

Adhoc Apparel dan IMG Rilis Jersey Baru Persikabo 1973 untuk Musim 2022/23
Fashion

Adhoc Apparel dan IMG Rilis Jersey Baru Persikabo 1973 untuk Musim 2022/23

Jadi homage buat ikon alam dan budaya dari kota Bogor.

Jon Favreau Minta Russo Brothers Nggak Membunuh Iron Man
Hiburan

Jon Favreau Minta Russo Brothers Nggak Membunuh Iron Man

Jon Favreau memiliki alasan tersendiri.


Neymar Dituntut Dua Tahun Penjara
Olahraga

Neymar Dituntut Dua Tahun Penjara

Masalah hukum kembali menimpa Neymar.

Inilah Transformasi Christian Bale menjadi Gorr
Hiburan

Inilah Transformasi Christian Bale menjadi Gorr

Berikut detail lengkap Bale menjadi Gorr.

Berikut Electric Scooter 4 Pro Terbaru dari Xiaomi
Tech & Gadgets

Berikut Electric Scooter 4 Pro Terbaru dari Xiaomi

Cek spesifikasi selengkapnya di sini.

Nike X Stussy Siap Merilis Kolaborasi Nike Air Max 2013
Footwear

Nike X Stussy Siap Merilis Kolaborasi Nike Air Max 2013

Cek desain selengkapnya di sini.

Cek Spesifikasi Smartphone Terbaru Asus Zenfone 9
Tech & Gadgets

Cek Spesifikasi Smartphone Terbaru Asus Zenfone 9

Berikut detail selengkapnya di sini.

More ▾