Michael Tartaglia Gelar Solo Exhibition "The First Day of Winter" di Bandung

Hasil kolaborasi bareng Labyrinth Lab yang diadakan sampai tanggal 22 Juli 2022 di 107 Garage Room, Bandung.

Seni
6,936 Hypes

Labyrinth Film Lab Bandung ngadain solo exhibition oleh visual artist Michael Tartaglia sebagai lanjutan dari solo body of work miliknya, “The Last Day of Summer”. Michael sendiri adalah visual artist yang udah lama berkecimpung di dunia creative dengan portfolio yang cukup ekspansif dengan client beragam mulai dari i.D Magazine, Garbage TV, Jungles Jungles, sampai motret album band Ali.

Ide besar dari pameran ini bermula pada bulan Juli 2019 di mana Michael menjelajahi Eropa dan Inggris selama tiga bulan sembari mendokumentasikan perjalanannya. Di bulan Desember 2021-nya, Michael menggelar solo exhibition keduanya, “The Last Day of Summer” yang mengeksplorasi rootsnya sebagai orang Italia lewat foto-foto yang nampilin beach lifestyle Eropa bagian selatan.

Solo exhibition “The First Day of Winter” di atas merupakan pameran ketiga Michael yang menghadirkan rangkaian eksplorasi street photography yang berfokus pada interaksi manusia dan momen tersendiri dalam medium foto hitam & putih.

Pameran ini rencananya digelar sampai tanggal 22 Juli 2022 di 107 Garage Room , Bandung. Make sure buat cek artwork dan zines yang bisa kamu beli secara eksklusif di sana.

 

107 Garage Room
Bandung,
Indonesia.

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Akhirnya! Facebook, Instagram, dan WhatsApp Nggak Jadi Diblokir Pemerintah
Tech & Gadgets

Akhirnya! Facebook, Instagram, dan WhatsApp Nggak Jadi Diblokir Pemerintah

Berikut penjelasannya.

Exclusive Preview: Pot Meets Pop x Sublime Collection
Fashion

Exclusive Preview: Pot Meets Pop x Sublime Collection

Menampilkan visual serta graphics dari arsip artwork dan fotografi band legendaris tersebut.

Berikut Official Look dari Air Jordan 1 Low "Bordeaux"
Footwear

Berikut Official Look dari Air Jordan 1 Low "Bordeaux"

Cop or drop?

Film 'Inang' Sukses Ditayangin untuk Pertama Kalinya di Buncheon International Fantastic Film Festival 2022
Hiburan

Film 'Inang' Sukses Ditayangin untuk Pertama Kalinya di Buncheon International Fantastic Film Festival 2022

Bakal segera hadir juga di bioskop Indonesia tahun ini.

Selamat! Ubud Jadi Peringkat Ketiga dalam Daftar Kota Terbaik di Dunia
Travel

Selamat! Ubud Jadi Peringkat Ketiga dalam Daftar Kota Terbaik di Dunia

Ini alasannya.


Poison Street Ngeluarin Special Release Article, "CAVEMAN CAPS"
Fashion

Poison Street Ngeluarin Special Release Article, "CAVEMAN CAPS"

Kembali berkolaborasi dengan ilustrator Bandung, Manuscriptofdeath.

Berikut Bocoran Looks Supreme x Nike SB Blazer "Black" Terbaru
Footwear

Berikut Bocoran Looks Supreme x Nike SB Blazer "Black" Terbaru

The iconic quilted base layer is back!

Arsenal Hadirkan Away Jersey Terbaru untuk Musim 2022/23
Fashion

Arsenal Hadirkan Away Jersey Terbaru untuk Musim 2022/23

Bentuk homage untuk fans Arsenal di AS.

Avhath Ajak Motion dan Visual Artist, Azeten, untuk Bikin Visualizer dari Rilisan Remix bareng Haxprocess
Musik

Avhath Ajak Motion dan Visual Artist, Azeten, untuk Bikin Visualizer dari Rilisan Remix bareng Haxprocess

Nyuguhin dua video eksperimental dengan algoritma data 3D dan penggunaan Artificial Intelligence.

Lawless Jakarta Luncurkan "The Aftershocks", Rilisan Kedua dari Kolaborasi bareng Slayer
Fashion

Lawless Jakarta Luncurkan "The Aftershocks", Rilisan Kedua dari Kolaborasi bareng Slayer

Homage buat desain dan logo ikonik Slayer sekaligus era awal thrash metal.

More ▾