Whatsapp, Google, YouTube, hingga Netflix Terancam Diblokir dari Indonesia?

Kenalan sama aturan PSE dari Kominfo di sini.

Tech & Gadgets
1.9K

Melansir dari Kompas, baru-baru ini Kominfo ngeluarin aturan kalau Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE) swasta macam YouTube, Google, Zoom, Netflix, hingga Whatsapp wajib lapor tentang mekanisme olah data masing-masing perusahaan sebelum tanggal 20 Juli 2022. Buat perusahaan yang nggak mau lapor, bakal diblokir dari Indonesia.

PSE sendiri merujuk pada aturan pemerintah yang berarti:

“Setiap orang, penyelenggara negara, badan usaha, dan masyarakat yang menyediakan, mengelola, dan/atau mengoperasikan sistem elektronik secara sendiri-sendiri maupun bersama-sama kepada pengguna sistem elektronik untuk keperluan dirinya dan/atau keperluan pihak lain”, bunyi Pasal 1 ayat 4 PP 71/2019.

Kurang lebih ada empat kriteria yang mesti dilengkapi oleh para PSE swasta;

1. Gambaran umum pengoperasian sistem elektronik yang terdiri dari nama sistem elektronik, alamat IP server, keterangan data pribadi yang diproses, lokasi pengelolaan sistem elektronik, sertifikat keamanan, dan sebagainya.
2. Kewajiban untuk memastikan keamanan informasi sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
3. Kewajiban melakukan perlindungan Data Pribadi sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
4. Kewajiban untuk melakukan uji kelaikan Sistem Elektronik sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

Kebijakan pendaftaran PSE sendiri bertujuan untuk memetakan dan mengoordinasikan pemanfaatan teknologi informasi yang ada di Indonesia. Hal tersebut sebagaimana amanat dari Pasal 6 Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2019 tentang Penyelenggara Sistem dan Transaksi Elektronik.

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

The Originals Experience: Kolaborasi JD Sports Indonesia, adidas, dan Hypebeast Indonesia
Footwear

The Originals Experience: Kolaborasi JD Sports Indonesia, adidas, dan Hypebeast Indonesia

Cek lookbook lengkap dan detail event-nya di sini.

Exclusive Recap: “Originals Block Party” Kolaborasi JD Sports Indonesia, adidas, & Hypebeast Indonesia
Footwear

Exclusive Recap: “Originals Block Party” Kolaborasi JD Sports Indonesia, adidas, & Hypebeast Indonesia

Jadi perayaan dari campaign “The Originals Experience”.

Jägermeister Indonesia Ajak ARDNEKS Buat “DAS HIRSCH ELIXIER”
Kuliner

Jägermeister Indonesia Ajak ARDNEKS Buat “DAS HIRSCH ELIXIER”

Gabungin filosofi Jägermeister dan Psychedelic Style Signature ARDNEKS.


Everyday Weekend Available Now in Bali, Indonesia
Kuliner

Everyday Weekend Available Now in Bali, Indonesia

Bawa dua rasa signature mereka, Lime & Soda dan Mango & Passionfruit.

Label Fresh Jakarta, Epoch, Angkat Roots Mereka di Skate Culture lewat Debut Collection-nya
Fashion

Label Fresh Jakarta, Epoch, Angkat Roots Mereka di Skate Culture lewat Debut Collection-nya

Berjudul “Prelude Tense”, cek koleksi lengkapnya berikut.

Netflix Layoff 300 Staffnya Buat Menghemat Pengeluaran
Hiburan

Netflix Layoff 300 Staffnya Buat Menghemat Pengeluaran

Berikut solusi yang akan mereka tawarkan.

Seni Reak Asal Bandung, Juarta Putra Akan Tampil di Roskilde Festival, Denmark
Musik

Seni Reak Asal Bandung, Juarta Putra Akan Tampil di Roskilde Festival, Denmark

Akan tampil di hari yang sama dengan The Strokes, St. Vincent, Haim, serta Kings of Convenience.

Palangka Raya Akan Menjadi Tuan Rumah "City Mountain Bike UCI MTB Eliminator World Cup 2022"
Olahraga

Palangka Raya Akan Menjadi Tuan Rumah "City Mountain Bike UCI MTB Eliminator World Cup 2022"

Serta satu-satunya negara di Asia Tenggara yang jadi tuan rumah.

Patta dan Nike Kabarnya Bakal Merilis Siluet Terbaru Air Max 1
Footwear

Patta dan Nike Kabarnya Bakal Merilis Siluet Terbaru Air Max 1

Cek detail lengkap first look-nya di sini.


Warren Hue Rilis Single dan Music Video Terbaru, "HANDSOME"
Musik

Warren Hue Rilis Single dan Music Video Terbaru, "HANDSOME"

Jadi single ketiga dari debut albumnya mendatang, ‘BOY OF THE YEAR’.

Twitter Uji Coba Fitur Baru 'Notes', Gini Cara Kerjanya
Tech & Gadgets

Twitter Uji Coba Fitur Baru 'Notes', Gini Cara Kerjanya

Bisa bikin tweet sampai 2.500 kata.

Takara Tomy Arts Luncurkan Mainan Anak untuk Bikin dan Makan Sushi, "Sushi Roll Factory"
Desain

Takara Tomy Arts Luncurkan Mainan Anak untuk Bikin dan Makan Sushi, "Sushi Roll Factory"

Begini cara pakenya.

'Monster Hunter' Rilis Bantal "Raw Meat" dan "Brown Meat"
Desain

'Monster Hunter' Rilis Bantal "Raw Meat" dan "Brown Meat"

Wajib cop nih buat fans ‘Monster Hunter’.

Berikut Siluet Terbaru dari Tom Sachs x NikeCraft "General Purpose Shoe"
Footwear

Berikut Siluet Terbaru dari Tom Sachs x NikeCraft "General Purpose Shoe"

Menghadirkan tiga siluet baru.

More ▾