Exclusive: Greedy Dust x Tiny Studio Rilis Capsule Collection dengan Estetika 'Dungeons & Dragons'

When hardcore and medieval aesthetic meet.

Fashion
14,739 Hypes

Setelah membuka tahun 2022 dengan meluncurkan logo baru karya design studio asal Jakarta bernama Tiny Studio, kini record label Greedy Dust dan Tiny Studio tandeman lagi buat merilis capsule collection terbaru mereka.

Koleksi ini menghadirkan lineup apparel seperti t-shirts, hoodie, trucker hat, socks, totebag, dan keychain dengan estetika medieval artworks ala Dungeons and Dragons, nampilin imagery kayak knights dan tarot card.

Nggak hanya itu, koleksi ini kembali menampilkan permainan font Old English yang juga sering ditemuin di banyak graphics di culture hardcore—style musik yang jadi roots label Greedy Dust sendiri. Eksplorasi dan pengembangan typeface sebagai visual identity sendiri emang jadi fokus dari Tiny Studio dalam tiap desainnya.

Selain Tiny Studio, salah satu desain dari artikel ini juga dibikin sama ilustrator asal Klaten bernama StoneGag.

Greedy Dust x Tiny Studio capsule collection akan dirilis pada 14 Juni nanti di webstore resmi Greedy Dust.

Sambil nungguin, cek exclusive preview lookbook mereka pada galeri di atas.

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Spotlight: Vicious Pain
Fashion

Spotlight: Vicious Pain

Cek gimana label Bandung ini mengeksplor social issues, youth culture, dan musik lewat visuals yang vibrant sekaligus bold.

Swedish House Mafia dan IKEA Umumkan Kolaborasi Perdana Mereka
Desain

Swedish House Mafia dan IKEA Umumkan Kolaborasi Perdana Mereka

Menghadirkan record player, music production desk, dan lounge chair.

Apple Dikabarkan akan Rilis MacBook Air 15-Inch Pada Tahun 2023
Tech & Gadgets

Apple Dikabarkan akan Rilis MacBook Air 15-Inch Pada Tahun 2023

Akan merilis MacBook 12-inch juga di tahun berikutnya.

Bandara Banyuwangi Masuk Top 20 Arsitektur Terbaik Dunia
Desain

Bandara Banyuwangi Masuk Top 20 Arsitektur Terbaik Dunia

Menghadirkan estetika green building.

'The Other Festival' Kembali Digelar Tahun Ini
Musik

'The Other Festival' Kembali Digelar Tahun Ini

Festival yang jadi melting pot buat ekosistem musik dan industri kreatif lokal.


Exclusive: BURU STUDIO Rilis Koleksi Terbaru Rework T-Shirt Band dan Vintage Apparel
Fashion

Exclusive: BURU STUDIO Rilis Koleksi Terbaru Rework T-Shirt Band dan Vintage Apparel

Koleksi eksklusif 1 of 1 dengan touch yang fresh dan bold.

Pee Wee Gaskins Ajak Baskara Putra Berkolaborasi dalam Single "Vaya Con Dios"
Musik

Pee Wee Gaskins Ajak Baskara Putra Berkolaborasi dalam Single "Vaya Con Dios"

Pop-punk dengan aksen indie.

Apple akan Rilis iPad Pro dengan Layar Display Paling Besar?
Tech & Gadgets

Apple akan Rilis iPad Pro dengan Layar Display Paling Besar?

Kabarnya lebih gede dari Macbook Pro dan bakal jadi saingannya Ultra tablet-nya Samsung.

Berikut First Look dari 'Call of Duty: Modern Warfare II'
Gaming

Berikut First Look dari 'Call of Duty: Modern Warfare II'

Memperkenalkan misi baru Task Force 141 dan action-packed multiplayer mode.

Netflix Ngasih First Look dari Part Kedua 'Stranger Things 4'
Hiburan

Netflix Ngasih First Look dari Part Kedua 'Stranger Things 4'

Duffer Brothers bilang kalau part kedua season 4 bakal jadi project paling intens yang pernah mereka garap.

More ▾