‘Damba’, Single Terbaru Irama Pantai Selatan Bareng Mondo Gascaro 

Representasi Maritim Pop.

Musik
8.3K

Irama Pantai Selatan, sebuah Orkes Menyiur Kelautan yang memainkan musik “Maritim Pop” baru-baru ini ngerilis single terbaru bareng Mondo Gascaro dengan judul Damba.

Single yang dirilis tepat pada 23 Desember ini bercerita tentang seorang pria yang jatuh cinta diam-diam dengan wanita idamannya. Sayangnya, pria tersebut nggak ada nyali dan keberanian untuk menyatakan cintanya, sehingga ia hanya MENDAMBA wanita itu dari kejauhan aja. 

Keterlibatan Mondo dalam lagu ini berdasarkan kecocokan antara keduanya dalam warna musikal. Irama Pantai Selatan pun mengakui bahwa mereka juga merupakan fans dari Mondo dan ingin banget kolaborasi dengannya. ‘Damba’ menjadi lagu kolaborasi pertama Irama Pantai Selatan yang diharapkan dapat merilis berbagai lagu seru dengan tema-tema berbeda dalam waktu mendatang. 

Kalian udah bisa dengerin Damba dari Irama Pantai Selatan dan Mondo Gascaro di berbagai platform streaming musik sekarang juga.

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

BAP. Rilis Single Terbaru Buat Introduce Album Ketiganya
Musik

BAP. Rilis Single Terbaru Buat Introduce Album Ketiganya

Dikasih judul “Bruxism Or Why I’m Afraid Of Earthquakes.”

Basboi Rilis Jersey Buat Sambut Single Terbarunya, “Pesona”
Fashion Musik

Basboi Rilis Jersey Buat Sambut Single Terbarunya, “Pesona”

Didesign langsung sama Ivania Nabila.

Kamengski Ngerilis Collaborative Collection Terbaru Bareng Pass The Peas
Fashion

Kamengski Ngerilis Collaborative Collection Terbaru Bareng Pass The Peas

Dari T-shirt Mariya Takeuchi sampe Brazilian jersey.


Warren Hue Bicara Cross-Country Relationship Lewat Single Terbaru, “SPLIT”
Musik

Warren Hue Bicara Cross-Country Relationship Lewat Single Terbaru, “SPLIT”

Mix feeling antara tekanan dan rasa tidak amannya.

Mote Mote Rilis “Holiday Essential Pick”
Fashion

Mote Mote Rilis “Holiday Essential Pick”

Kurasi pilihan artikel untuk liburan.

Trailer ‘One Piece Odyssey’ Tampilkan Skema Open World
Gaming

Trailer ‘One Piece Odyssey’ Tampilkan Skema Open World

Ngasih warna berbeda untuk game One Piece.

adidas Evaluasi Kerja Sama dengan Balenciaga
Footwear

adidas Evaluasi Kerja Sama dengan Balenciaga

Menghentikan penjualan dan produksi kolaborasi mereka.

Netflix Stop Masalah Password Sharing Tahun Depan
Hiburan

Netflix Stop Masalah Password Sharing Tahun Depan

Kira-kira gar

SASSH Ceritakan Big City Everyday Life lewat Koleksi “Reconnect"
Fashion

SASSH Ceritakan Big City Everyday Life lewat Koleksi “Reconnect"

Representasi slow fashion yang tepat.


BAP. Ngobrol Soal Evolusi Musik, Life Hacks, dan Lima Album Terbaik Versinya
Musik

BAP. Ngobrol Soal Evolusi Musik, Life Hacks, dan Lima Album Terbaik Versinya

Presented by OPPO Indonesia
Cek interview eksklusif kami di sini.

Argentina Siap Cetak Foto Messi di Uang Kertas
Olahraga

Argentina Siap Cetak Foto Messi di Uang Kertas

Sebagai bentuk penghormatan.

adidas Bakal Rilis YEEZY 500 Tanpa Branding YEEZY
Footwear

adidas Bakal Rilis YEEZY 500 Tanpa Branding YEEZY

Siap dirilis tahun depan.

James Gunn Nggak Peduli Threats Tentang Kasus DC Studios 
Hiburan

James Gunn Nggak Peduli Threats Tentang Kasus DC Studios 

Akan tetap menjalankan strateginya. 

‘HUNTER x HUNTER’ Kabarnya Telah Vakum Lagi
Hiburan

‘HUNTER x HUNTER’ Kabarnya Telah Vakum Lagi

Kabar buruk yang udah nggak asing.

More ▾