Elkan Baggott Menjadi Pemain Indonesia Pertama yang Kalahkan Klub Premier League

Dalam laga Carabao Cup.

Olahraga
5.2K

Elkan Baggott dan Gillingham sukses kalahkan Brentford di ajang Carabao Cup pada hari Rabu dini malam tadi. Ia bermain sebagai starter sampai match selesai.

Pertandingan diawali dengan gol yang dicetak oleh Ivan Toney di menit keenam, lalu Gillingham menyamai kedudukan di menit ke-75 lewat gol Mikael Mandron yang membuat skor menjadi 1-1 sampai 90 menit. Match tersebut lalu dilanjutkan lewat adu penalti, di mana skor menjadi 6-5 buat Gillingham. Hasil tersebut membuat mereka lolos ke ke babak selanjutnya di Carabao Cup.

Hal tersebut membuat, Elkan Baggott mencatatkan sejarah sebagai pemain Timnas Indonesia pertama yang main di ajang Carabao Cup dan pemain Indonesia pertama yang mengalahkan tim Liga Inggris.

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Musisi Asal New Zealand, Fazerdaze Siap Gelar Konser di Jakarta
Musik

Musisi Asal New Zealand, Fazerdaze Siap Gelar Konser di Jakarta

Setelah terakhir kali konser di Jakarta 5 tahun lalu.

DJ Pee Wee Tampil Maksimal di The Lawn, Canggu
Musik

DJ Pee Wee Tampil Maksimal di The Lawn, Canggu

Jadi alter ego Anderson .Paak.

Cek Tampilan Cushion Dragon Ball Z dari Frieza Pod
Desain

Cek Tampilan Cushion Dragon Ball Z dari Frieza Pod

Bisa digunakan oleh orang dewasa.

Netflix Umumkan Game VR Stranger Things
Gaming

Netflix Umumkan Game VR Stranger Things

Cek trailer gameplay-nya di sini.

Berikut Tampilan Customize Apple Airpods Max dari Desainer asal Hong Kong
Tech & Gadgets

Berikut Tampilan Customize Apple Airpods Max dari Desainer asal Hong Kong

Representasi karakter favoritmu.


Red Hot Chili Pepper Kembali Konser di Jepang Setelah 16 Tahun
Musik

Red Hot Chili Pepper Kembali Konser di Jepang Setelah 16 Tahun

Can’t stop, addicted to the shindig.

Cek Tampilan Real Life Mercedes-Benz 190E EVO ‘Need for Speed Unbound’ punya A$AP Rocky
Otomotif

Cek Tampilan Real Life Mercedes-Benz 190E EVO ‘Need for Speed Unbound’ punya A$AP Rocky

Sama persis dengan di dalam game.

Carrie-Anne Moss Bergabung dengan Franchise Star Wars untuk Film 'The Acolyte'
Hiburan

Carrie-Anne Moss Bergabung dengan Franchise Star Wars untuk Film 'The Acolyte'

Siap tampil bareng Amandla Stenberg, Lee Jun-jae, dan lain-lain.

Keren! Arak Bali Jadi Warisan Budaya Tak Benda dari Kemendikbudristek
Kuliner

Keren! Arak Bali Jadi Warisan Budaya Tak Benda dari Kemendikbudristek

Menjadi langkah tepat.

ZODIAC Luncurkan Koleksi Perdana dengan Budweiser dalam Rangka Merayakan BUDX
Fashion

ZODIAC Luncurkan Koleksi Perdana dengan Budweiser dalam Rangka Merayakan BUDX

Menghadirkan artikel t-shirts, track pants, jerseys, ribbed tees, dan masih banyak lagi.

More ▾