Snub N Friends Kembali Berkolaborasi dengan Balansa dalam Project Anniversary

Menghadirkan karya ilustrator asal Bandung, Aditya.

Fashion
8.0K

Label asal Jakarta, Snub N Friends, merilis kolaborasinya dengan Balansa dalam rangka anniversary dari graphic artist kontemporer asal Korea Selatan tersebut di Seoul. Sebelumnya keduanya juga pernah berkolaborasi di tahun 2017 untuk anniversary ke-10 Balansa di Busan.

Untuk kolaborasi kali ini, label asal Jakarta tersebut menghadirkan T-shirt dalam warna navy dan putih dengan print grafis yang dibuat oleh ilustrator asal Bandung bernama Aditya dengan style khas Snub N Friends yang laidback dan raw. Selain T-shirt, mereka juga menghadirkan incense stick Balansa Champa untuk kolaborasi ini.

T-shirt kolaborasi Snub N Friends dan Balansa akan tersedia di website Balansa pada tanggal 11 Agustus mendatang.

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

(legasy)® Luncurkan Campaign Solidaritas bersama 26 Brand Lokal lewat Capsule Collection Eksklusif
Fashion

(legasy)® Luncurkan Campaign Solidaritas bersama 26 Brand Lokal lewat Capsule Collection Eksklusif

Hasil penjualan akan disalurkan ke masyarakat yang terdampak pandemi COVID-19.

The Weeknd Rilis Single Terbarunya “Take My Breath”
Musik

The Weeknd Rilis Single Terbarunya “Take My Breath”

“After Hours are done and the dawn is coming.”

Kanye West Rilis Merchandise Album ‘DONDA’
Fashion

Kanye West Rilis Merchandise Album ‘DONDA’

Sebagian dari penjualannya akan disalurkan ke THE DONDA FOUNDATION.

This Is Never That Tampilkan Koleksi Fall/Winter 2021 “New Vintage”
Fashion

This Is Never That Tampilkan Koleksi Fall/Winter 2021 “New Vintage”

Dengan lookbook yang difoto oleh Peter Sutherland.

Lionel Messi Resmi Tinggalkan FC Barcelona
Olahraga

Lionel Messi Resmi Tinggalkan FC Barcelona

Karena ‘hambatan finansial dan strukturisasi.’


Berbincang dengan Teddy Oetomo soal Visi Bukalapak untuk Industri Kreatif Indonesia
Tech & Gadgets

Berbincang dengan Teddy Oetomo soal Visi Bukalapak untuk Industri Kreatif Indonesia

President Bukalapak dan rencananya untuk membangun ekosistem digital dan ekonomi yang adil untuk semua orang.

Tidak Cuma Indonesia, Ledakan Kasus Varian Delta Melanda Asia Tenggara
Travel

Tidak Cuma Indonesia, Ledakan Kasus Varian Delta Melanda Asia Tenggara

Salah satunya diakibatkan oleh tingkat vaksinasi rendah dan tekanan tinggi pada penyedia layanan kesehatan.

WACKO MARIA dan NAMEDARUMA Rilis Capsule Collection Terbaru
Fashion

WACKO MARIA dan NAMEDARUMA Rilis Capsule Collection Terbaru

Kolaborasi ketiganya dengan trio hip-hop asal Jepang tersebut.

Toyota Siap Luncurkan Land Cruiser 70th Anniversary Edition
Otomotif

Toyota Siap Luncurkan Land Cruiser 70th Anniversary Edition

Dijual sebanyak 600 unit dengan harga sekitar 851 juta IDR.

Rumah Di North Carolina jadi Viral karena Home Theaternya Bertema Star Wars
Hiburan

Rumah Di North Carolina jadi Viral karena Home Theaternya Bertema Star Wars

Rumah milik Grammy Award-winner Shirley Caesar ini ditaksir seharga $ 1,5 juta USD.

More ▾