bal Hadirkan Deretan Activewear dalam Koleksi Fall/Winter 2021

Dilengkapi sejumlah kolaborasi dengan WILDTHINGS, RAMIDUS, Tomo & Co., dan Psyc Moratorium.

Fashion
3,060 Hypes

Brand asal Jepang, bal kembali hadir dengan koleksi barunya untuk season Fall/Winter 2021 yang diiringi dengan video preview singkat dan lookbook. Koleksi ini penuh dengan artikel yang menggabungkan style technical, outdoor, sports, dan workwear.

Sebagai look pembuka, bal menghadirkan football jersey dengan print grafis all-over yang tersedia dalam pilihan warna abu-abu dan citron, dilanjutkan dengan tampilan jacquard cotton crewneck sweater yang dipasangkan dengan knit scarf. Highlight pada koleksi ini antara lain adalah washed nylon zip overall dengan pilihan warna orange atau hitam, lengkap dengan elemen technical seperti zip chest pocket, empat zip cargo pocket, shoulder strap, belt loop, dan key hook, serta microfiber fishtail coat dalam warna hitam, beige, khaki, dan abu-abu. Selain itu, bal juga menghadirkan puffer jacket dan celana zip off climashield dengan aksen quilt yang terbuat dari material nylon ripstop sill lightweight dengan shield apex yang tahan panas dan lembab, dengan desain customizable pada kedua artikel — celana 2-way yang bisa diubah menjadi celana pendek dengan membuka zip, serta jaket 3-way yang bisa dijadikan vest maupun short sleeve.

Melengkapi koleksi ini, desainer Kentaro Kamatani dan Ryusuke Eda juga menghadirkan kolaborasi dengan WILDTHINGS, RAMIDUS, Tomo & Co., dan kolaborator lainnya, termasuk quilting mesh totebag dan earphone neck pouch yang dibuat dalam kolaborasi dengan RAMIDUS, jaket kolaborasi dengan WILDTHINGS, dan incense kayu palo santo yang dihadirkan dalam kolaborasi dengan Psyc Moratorium. Koleksi ini sudah tersedia di online store bal.

Lihat juga berita lainnya seputar fashion:

  1. Euforia Party Culture Mewarnai Koleksi FW21 Richardson

  2. Stüssy Rilis Tiga Model Kacamata Hitam di Penghujung Musim Panas

  3. Working Class Heroes Pergi Camping Buat Tampilkan Koleksi Butter Goods Terbaru

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Woodensun Ngerilis Koleksi Fall/Winter 2023
Fashion

Woodensun Ngerilis Koleksi Fall/Winter 2023

Terinspirasi dari buku The Doors of Perception.

Poison Ngerilis Drop 2 Koleksi Fall/Winter 2023
Fashion

Poison Ngerilis Drop 2 Koleksi Fall/Winter 2023

Dibuat dengan teknik pigmented dye.

KINE Hadirkan “FALL 23” Buat Jadi Koleksi Penutup di Tahun Ini
Fashion

KINE Hadirkan “FALL 23” Buat Jadi Koleksi Penutup di Tahun Ini

Dirilis tanggal 3 November ini.


Desires Hadirkan Koleksi Terbaru Mereka, “Noir+"
Fashion

Desires Hadirkan Koleksi Terbaru Mereka, “Noir+"

Terinspirasi dari pop culture, vintage style, dan Band 80-an.

5 Rilisan Label Lokal dari Minggu Pertama Agustus yang Wajib Kamu Cek
Fashion

5 Rilisan Label Lokal dari Minggu Pertama Agustus yang Wajib Kamu Cek

Mulai dari lineup apparel, beachwear, sneakers, jersey bola, hingga cycling wear, semuanya ada di sini!

Kamengski x Conture Hadirkan Bata Beton Sustainable
Desain

Kamengski x Conture Hadirkan Bata Beton Sustainable

Dibuat dari limbah puntung rokok.

New Balance Rilis Edisi 20th Anniversary 991
Footwear

New Balance Rilis Edisi 20th Anniversary 991

‘Made In UK’.

'Seperti Dendam, Rindu Harus Dibayar Tuntas' Menang Golden Leopard di Locarno
Hiburan

'Seperti Dendam, Rindu Harus Dibayar Tuntas' Menang Golden Leopard di Locarno

Penghargaan paling bergengsi di Locarno International Film Festival.

Stüssy Rilis Tiga Model Kacamata Hitam di Penghujung Musim Panas
Fashion

Stüssy Rilis Tiga Model Kacamata Hitam di Penghujung Musim Panas

Made in Japan.


Naomi Osaka akan Debut Raket Tennis yang Didesain Bersama Takashi Murakami
Olahraga

Naomi Osaka akan Debut Raket Tennis yang Didesain Bersama Takashi Murakami

Akan pertama ditampilkan di U.S. Open.

Motor Listrik Super Eksklusif Kolaborasi Hot Wheels dan Super73
Otomotif

Motor Listrik Super Eksklusif Kolaborasi Hot Wheels dan Super73

Dilengkapi berbagai fitur spesial dan cuma ada 24 buah di dunia.

Kembalinya Lamborghini Countach Sebagai Supercar Hybrid
Otomotif

Kembalinya Lamborghini Countach Sebagai Supercar Hybrid

Dengan mesin V12 bertenaga powerplant dan mesin listrik 48V.

New Balance 725 yang Chunky Tersedia dalam Dua Warna
Footwear

New Balance 725 yang Chunky Tersedia dalam Dua Warna

“Beige” dan “Dark Grey”.

Working Class Heroes Pergi Camping Buat Tampilkan Koleksi Butter Goods Terbaru
Fashion

Working Class Heroes Pergi Camping Buat Tampilkan Koleksi Butter Goods Terbaru

Terdiri dari kaos boxy, kemeja, celana cargo, topi, hingga bucket hat.

More ▾