Nike Tampilkan Seragam Team USA Medal Stand Kit dan Jersey Basket Anniversary untuk Olimpiade Tokyo

Red, white and blue represent.

Fashion
7.3K

Dengan Olimpiade Tokyo yang semakin dekat, Nike merilis seragam baru untuk Team USA yang terdiri dari medal stand kit dan jersey basket tim putri.

Medal stand kit meliputi set jaket dan celana windrunner yang terbuat dari 100 persen material daur ulang. Badge di dada dan zipper menggunakan produk Nike Grind. Teknologi laser-cut juga diaplikasikan di bagian panel bawah lengan dan punggung untuk breathability optimal dengan warna putih mendominasi track suit yang siap dipakai saat naik podium kemenangan. Outfit ini juga dilengkapi dengan sepatu Fly Ease Glide yang setengahnya juga menggunakan material daur ulang.

Sementara untuk seragam basket putri, Nike ingin mengangkat kemenangan mereka yang tak terkalahkan sejak 1996 lewat jersey ‘Red Dynasty’ yang menampilkan classic typography pada bagian dada dan desain yang terinspirasi oleh seragam tim putri Atlanta tahun 1996.

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Vans Memperkenalkan Inovasi Terbarunya lewat Koleksi EVDNT UltimateWaffle
Footwear

Vans Memperkenalkan Inovasi Terbarunya lewat Koleksi EVDNT UltimateWaffle

Tersedia pada 3 Juli 2021 di sejumlah toko official Vans Indonesia.

“Seperti Dendam, Rindu Dibayar Tuntas” Incar Golden Leopard di Locarno Film Festival 2021
Hiburan

“Seperti Dendam, Rindu Dibayar Tuntas” Incar Golden Leopard di Locarno Film Festival 2021

Disutradarai oleh Edwin dan diangkat dari novel berjudul sama oleh Eka Kurniawan

Dickies Rilis Koleksi "Icons" yang Berisi Lineup Artikel Paling Favorit
Fashion

Dickies Rilis Koleksi "Icons" yang Berisi Lineup Artikel Paling Favorit

Menampilkan 874 work pant dan Eisenhower jacket.

Malbon Golf Rilis Koleksi dengan Sentuhan Workwear yang Terinspirasi oleh Detroit
Olahraga

Malbon Golf Rilis Koleksi dengan Sentuhan Workwear yang Terinspirasi oleh Detroit

Memperlihatkan semangat kerja keras kota industrial tersebut.

Lionel Messi Resmi Bebas Transfer dengan Berakhirnya Kontrak dengan Barçelona
Olahraga

Lionel Messi Resmi Bebas Transfer dengan Berakhirnya Kontrak dengan Barçelona

Pertama kalinya setelah 7.504 hari, Messi tidak lagi menjadi pemain Barça.


Inggris Siap Membuka Kembali Industri Nightlife Mereka pada 19 Juli
Hiburan

Inggris Siap Membuka Kembali Industri Nightlife Mereka pada 19 Juli

Nggak perlu test Covid-19 atau pake surat keterangan vaksin.

Peter Shire Gabungkan Aesthetic dan Fungsi Dalam Karyanya yang Playful
Desain

Peter Shire Gabungkan Aesthetic dan Fungsi Dalam Karyanya yang Playful

Sebagai bagian dari solo exhibition di galeri The Little House milik Dries Van Noten.

Give Good Merilis Koleksi Debut Essential Oil
Desain

Give Good Merilis Koleksi Debut Essential Oil

100% pure blended essential oil.

Nyjah Houston Luncurkan Label Skateboard Miliknya ‘Disorder Skateboards’
Olahraga

Nyjah Houston Luncurkan Label Skateboard Miliknya ‘Disorder Skateboards’

Bertepatan dengan Olimpiade 2020 Tokyo.

Ikuti Irama “Suara Disko” bersama Diskoria, FLEUR! dan Tara Basro
Musik

Ikuti Irama “Suara Disko” bersama Diskoria, FLEUR! dan Tara Basro

Kombinasi pop-disko, 60’s rock ’n roll, soul, dan R’n’B.

More ▾