1992 Rilis Seri Perdananya dengan Nama ‘January’

Dibuat dalam jumlah terbatas sebanyak 111 pasang.

Footwear
14.9K

Label footwear asal Jakarta, 1992 (Nineteen Ninety Two atau NNT) merilis seri perdananya yang bernama ‘January.’ Lewat konsep yang bernama ‘New Born’, 1992 menampilkan siluet ‘OG’ mereka dalam kombinasi warna tan beige, hitam dan broken white transparan.

‘January’ dibuat menggunakan material premium yang biasa dipakai untuk performance sneakers yaitu Evo Color PU Nubuck pada bagian vamp dan toe, Triple Layer Mash untuk bagian quarter yang diperkuat dengan Inside Reinforce serta dilengkapi dengan Hyperfuse 3D Layer di bagian luar. Lalu di bagian midsole terdapat Cushion Eva Foam dengan Medium Soft Midsole yang tertanam di dalam Clear Durable Outsole.

Dirilis dengan harga 921.992 IDR, ‘January’ bisa didapatkan mulai tanggal 21 Mei 2021 dalam jumlah terbatas sebanyak 111 pasang via Instagram mereka.

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Hijack Sandals Rilis BAKKI: Flip-Flops dengan Heritage Feel dan Modern Comfort
Footwear

Hijack Sandals Rilis BAKKI: Flip-Flops dengan Heritage Feel dan Modern Comfort

Available in Blach (black), Sand (cream), & Phthalo (blue).

From the Pitch to the Streets, MYPRIDE Rilis "Chaotic Blur" Collection
Fashion

From the Pitch to the Streets, MYPRIDE Rilis "Chaotic Blur" Collection

Football culture meets everyday essentials.

ISOOS Studio Hadirkan Wavecrest, Daily Wear dengan Inspirasi Lautan
Fashion

ISOOS Studio Hadirkan Wavecrest, Daily Wear dengan Inspirasi Lautan

Available di store ISOOS Studio dan webstore mereka.


Dirty Business Comeback dengan “Dirty Sport Series" Collection
Fashion

Dirty Business Comeback dengan “Dirty Sport Series" Collection

Urban hustle meets streetwear vision.

Restoran “I Love You” Milik Jaden Smith Memberikan Makanan Gratis ke Tunawisma
Kuliner

Restoran “I Love You” Milik Jaden Smith Memberikan Makanan Gratis ke Tunawisma

Berawal dari food truck ada tahun 2019.

Drake dan Nike Siap Merilis Capsule Collection NOCTA "Cardinal Stock"
Fashion

Drake dan Nike Siap Merilis Capsule Collection NOCTA "Cardinal Stock"

Menampilkan siluet sporstwear khas NOCTA dengan warna yang lebih beragam.

Jersey 2021/22 Arsenal Terinsiprasi dari Archive 50 Tahun Lalu
Fashion

Jersey 2021/22 Arsenal Terinsiprasi dari Archive 50 Tahun Lalu

Dalam warna “Pearl Citrine”.

Berikut Teaser dari Project Kolaborasi Nike Dunk Low Dover Street Market
Footwear

Berikut Teaser dari Project Kolaborasi Nike Dunk Low Dover Street Market

Terbuat dari material velour untuk tampilan luxury.

JAY-Z Akan Masuk ke Rock and Roll Hall of Fame
Musik

JAY-Z Akan Masuk ke Rock and Roll Hall of Fame

Bersama Foo Fighters, Tina Turner, dan lainnya.


BAPE dan New Balance Rilis Koleksi "Apes Together Strong"
Footwear

BAPE dan New Balance Rilis Koleksi "Apes Together Strong"

Menampilkan dua versi camo 2002R dan sejumlah co-branded apparel.

Koleksi SS21 Terbaru Richardson Menampilkan Artikel Pigment-Dyed
Fashion

Koleksi SS21 Terbaru Richardson Menampilkan Artikel Pigment-Dyed

Classic West Coast style dengan twist yang fresh.

HBO Max Mengumumkan Premier ‘Friends: The Reunion’ Lewat Teaser Trailer
Hiburan

HBO Max Mengumumkan Premier ‘Friends: The Reunion’ Lewat Teaser Trailer

HBO Max mengumumkan tanggal premiere Friends: The Reunion lewat teaser trailer yang beredar

Official Look dari Skepta Nike SK Phantom Football Boot dan Air Max Tailwind V "Bloody Chrome"
Footwear

Official Look dari Skepta Nike SK Phantom Football Boot dan Air Max Tailwind V "Bloody Chrome"

Dimodeli oleh rapper Dave.

iPad Pro M1 Lebih Cepat Dibandingkan MacBook Pro Lama
Tech & Gadgets

iPad Pro M1 Lebih Cepat Dibandingkan MacBook Pro Lama

M1 Chip vs Intel i9 Core.

More ▾