Mercedes-AMG G63 “Gronos 2021” Buatan Mansory Menggabungkan Power dan Luxury

Dengan 838 HP, mampu mencapai kecepatan 100 km/jam dalam waktu 3,5 detik.

Fashion
6,171 Hypes

Bengkel luxury, Mansory mengeluarkan masterpiece terbarunya, “Gronos 2021” yang merupakan modifikasi dari Mercedes-AMG G63 G-Class.

Mansory selalu bisa membawa modifikasinya semaksimal mungkin, tidak terkecuali dengan Gronos 2021. Mulai dari mesin V8 empat liter bi-turbonya, Mansory menambahkan power dari 577 HP dan 850 Nm torsi menjadi 838 HP dan 1.000 Nm yang mampu mencapai kecepatan 100 km/jam dalam waktu 3,5 detik saja. Jika dipasangkan AMG Driver’s Pack, mobil ini bisa mencapai kecepatan maksimal 250 km/jam, dan dengan velg 24 inci, mobil ini akan terasa lebih cepat lagi.

Selain power, Gronos 2021 memiliki wide body kit yang dilapisi forged carbon fiber dan warna spesial “British Racing Green.” Mobil ini juga menggunakan apron depan dan belakang baru, arch dan pintu yang diperlebar, kap mobil carbon fiber dengan rancangan ventilasi khusus untuk mendinginkan mesin V8, lampu pada bumper, grille, dan atap mobil, spoiler baru, dan tentu saja interior premium dari bahan kulit “Fawn Brown.”

Dekorasi interiornya menggunakan stir sport baru berbahan leather-carbon, sistem pedal sport dalam aluminium, inlay karbon, dan leather insert baru dengan detail emboss 3D pada seat, insert pintu, dan armrest, dipadukan dengan teknologi dan perlengkapan dari Mercedes-Benz.

Gronos 2021 G-Class hanya akan diproduksi sejumlah 10 unit, dengan harga €560.160 EUR atau sekitar 9,82 milyar IDR untuk setiap unitnya. Untuk info lebih lanjut, kamu bisa kunjungi website Mansory.

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Cali Thornhill Dewitt x HYPEBEAST
Fashion

Cali Thornhill Dewitt x HYPEBEAST

“Privacy is a dirty word.”

Eksplorasi SUKU Home dalam Koleksi "Today Tomorrow"
Fashion

Eksplorasi SUKU Home dalam Koleksi "Today Tomorrow"

Memperkenalkan artikel printed knit pertama mereka.

READYMADE Mengabadikan Anjing Kesayangan Yohji Yamamoto Dalam Boneka Patchwork
Desain

READYMADE Mengabadikan Anjing Kesayangan Yohji Yamamoto Dalam Boneka Patchwork

Hanya ada 5 boneka yang diproduksi.

Hideo Kojima Dirumorkan Akan Ada Kontrak Baru dengan Xbox
Gaming

Hideo Kojima Dirumorkan Akan Ada Kontrak Baru dengan Xbox

Sony mundur setelah mixed review dan angka penjualan ‘Death Stranding’.

Netflix Sedang Menyiapkan Film Live-Action Gundam
Hiburan

Netflix Sedang Menyiapkan Film Live-Action Gundam

Akan disutradarai oleh sutradara live-action ‘Metal Gear Solid’ Jordan Vogt-Roberts.


Travis Scott x Nike Air Max 1 “Cactus Jack” Dikabarkan Hadir dalam Lima Warna
Footwear

Travis Scott x Nike Air Max 1 “Cactus Jack” Dikabarkan Hadir dalam Lima Warna

Cek mockup warna lainnya di sini.

Steph Curry Menjadi Pencetak Skor Terbanyak Sepanjang Sejarah Golden State Warriors
Olahraga

Steph Curry Menjadi Pencetak Skor Terbanyak Sepanjang Sejarah Golden State Warriors

Melewati Rekor Sebelumnya yang Dipegang Wilt Chamberlain.

Art Basel Hong Kong Mengumumkan 100 Galeri yang Berpartisipasi Tahun Ini
Seni

Art Basel Hong Kong Mengumumkan 100 Galeri yang Berpartisipasi Tahun Ini

Siap menghadirkan galeri dari 23 negara lewat format hybrid.

Girls Don’t Cry Merilis Capsule Collection Eksklusif DSM
Fashion

Girls Don’t Cry Merilis Capsule Collection Eksklusif DSM

Dengan in-store dan online drop yang beragam.

Spotify Mengeluarkan Alat Streaming Pertamanya Bernama “Car Thing”
Tech & Gadgets

Spotify Mengeluarkan Alat Streaming Pertamanya Bernama “Car Thing”

Tersedia secara gratis untuk customer pilihan di U.S.

More ▾