Instagram Resmi Umumkan akan Kembalikan Feed Sesuai Urutan Kronologis

Ini alasannya.

Tech & Gadgets
5,610 Hypes

Instagram baru saja mengumumkan secara resmi bahwa mereka akan mengembalikan feed menurut urutan kronologis di tahun 2022 besok.

Platform media sosial ini nyampein hal tersebut lewat Twitter, menyatakan kalau tampilan feed sesuai urutan kronologis itu bakal dijadikan sebagai pilihan bagi penggunanya nanti; pengguna bebas memilih mau ngelihat feed sesuai kemauan mereka masing-masing.

“Kami ingin orang punya kendali yang berarti bagi pengalaman mereka. Kami telah bereksperimen dengan Favorites, sebuah cara bagi Anda untuk memutuskan posts mana yang ingin Anda lihat ke atas dan kami sedang mengerjakan opsi lain untuk melihat posts dari orang-orang yang Anda follow sesuai dengan urutan kronologis postingannya.

Kami ingin memperjelas bahwa kami sedang membuat opsi baru—menyediakan orang-orang dengan lebih banyak pilihan sehingga mereka bisa memutuskan apa yang terbaik bagi mereka—tidak mengganti semuanya lagi feed kronologis. Tunggu saja perihal ini di awal tahun depan!”

Adam Mosserti, kepala dari Instagram, pertama kali ngungkapin kabar ini di hearing Senat di mana dia menceritakan kalau fitur ini udah dikerjain beberapa bulan belakangan dan berencana akan dipraktekan pada kuarter pertama di 2022.

Algoritma di Instagram memang beberapa kali menerima sejumlah reaksi dan kritik entah itu feed kronologis maupun seperti yang sekarang berlangsung. Oleh karena itu, Instagram merasa pemberlakuan opsi untuk Feed akan lebih memudahkan para penggunanya.

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

fHunk Rilis Drop Terbaru Koleksi Sport Jerseys, 'Playing Field'
Fashion

fHunk Rilis Drop Terbaru Koleksi Sport Jerseys, 'Playing Field'

Cek koleksinya di sini.

See You At One Rilis Holiday Capsule Eksklusif di DOVER STREET MARKET Singapore
Fashion

See You At One Rilis Holiday Capsule Eksklusif di DOVER STREET MARKET Singapore

Selain signature items, ada tambahan artikel spesial.

Drunk Dad Berkolaborasi dengan Hilarius Jason untuk Rilis Capsule Collection
Fashion

Drunk Dad Berkolaborasi dengan Hilarius Jason untuk Rilis Capsule Collection

Menampilkan reinterpretasi karya fotografi ke dalam siluet shirts dan T-shirts.

Kolaborasi Pertama BLACKPINK x CASETiFY Akhirnya Rilis
Desain

Kolaborasi Pertama BLACKPINK x CASETiFY Akhirnya Rilis

Blinks wajib siap-siap.

BTS Putuskan Break Sejenak untuk Siapkan “Babak Baru”
Musik

BTS Putuskan Break Sejenak untuk Siapkan “Babak Baru”

Ambil waktu istirahat sambil siapin album baru.


Salomon Sportstyle Hidupkan Kembali Siluet ACS Pro Advanced
Footwear

Salomon Sportstyle Hidupkan Kembali Siluet ACS Pro Advanced

Klasik sekaligus futuristik.

Toy Story Hotel di Tokyo Disney Resort Segera Dibuka
Hiburan

Toy Story Hotel di Tokyo Disney Resort Segera Dibuka

Bisa ngerasain nginep di kamar Andy.

Cek Official Look dari FORTY PERCENT AGAINST RIGHTS x Nike SB Blazer Low Berikut
Footwear

Cek Official Look dari FORTY PERCENT AGAINST RIGHTS x Nike SB Blazer Low Berikut

Hasil rework dengan detail jempolan.

ofninety Hadirkan Siluet dan Style Baru di Koleksi #2103
Fashion

ofninety Hadirkan Siluet dan Style Baru di Koleksi #2103

Cek koleksi lengkapnya di sini.

MOOD STUDIOS Rilis Koleksi Yoga Mat Terbaru
Olahraga

MOOD STUDIOS Rilis Koleksi Yoga Mat Terbaru

Cek detail koleksinya di sini.

More ▾