Disney+ Rilis Trailer Pertama Film Reboot ‘Home Alone’

Dikasih judul ‘Home Sweet Home Alone’.

Hiburan
8.6K

Disney+ baru aja ngeluarin teaser terbaru dari film Home Sweet Home Alone, yang merupakan versi reboot dari salah satu film era 90-an yang paling digemari, sebuah holiday classics, Home Alone.

Bagi semua yang tumbuh menonton film komedi anak-anak versi aslinya, trailer ini dijamin bakalan ngebangkitin rasa nostalgia. Sedangkan, buat generasi baru, bisa jadi ini bakalan jadi film Natal klasik versi mereka.

Melihat dari trailernya, plot versi reboot-nya ini nggak jauh beda dari film aslinya. Anak kecil yang ditinggal liburan dan menjaga rumahnya sendiri dari perampok dengan nyiptain jebakan buatan sendiri di sana sini. Unsur jenaka dan kekacauan yang ada di film aslinya tetap ada tentunya, namun kali ini dengan twist-twist yang lebih modern. Max Mercer (Archie Yates) jadi pemeran utama si anak yang ditinggal liburan orang tuanya, kali ini ke Tokyo. Devin Ratray, aktor yang memerankan karakter Buzz McCallister di film Home Alone pertama, juga muncul sebagai cameo sebagai seorang polisi.

Home Sweet Home Alone bakal rilis pada 12 November 2021 di Disney+.

Tonton trailernya berikut buat membangkitkan kembali memori kalian kembali dan ngerasain kekacauan libur Natal versi baru.

Baca Artikel Lengkap

Baca Berikutnya

Public Culture Rilis Koleksi FW ‘21, ‘Stranger Than Fiction’
Fashion

Public Culture Rilis Koleksi FW ‘21, ‘Stranger Than Fiction’

Dengan desain yang terinspirasi dari momen-momen tak terduga dan memorable di masa muda.

Toho Bakal Jadi Host Pemutaran Film ‘Godzilla’ Pertama Hasil Restorasi 4K
Hiburan

Toho Bakal Jadi Host Pemutaran Film ‘Godzilla’ Pertama Hasil Restorasi 4K

Sekalian ngerayain ulang tahun ke-67 debut monster ikonik itu di layar lebar.

Foto dan Tanggal Rilis Resmi JJJJound x New Balance 990v4 Akhirnya Diumumkan
Footwear

Foto dan Tanggal Rilis Resmi JJJJound x New Balance 990v4 Akhirnya Diumumkan

Dengan upper berwarna navy yang gelap dan solid, kombinasi beberapa material.

Eksibisi “Figures of Speech” Virgil Abloh akan Digelar di Qatar Bulan Depan
Seni

Eksibisi “Figures of Speech” Virgil Abloh akan Digelar di Qatar Bulan Depan

Menjadi pameran pertamanya di Timur Tengah.

Carnival Kolaborasi dengan One Piece untuk Koleksi “Grand Line”
Fashion

Carnival Kolaborasi dengan One Piece untuk Koleksi “Grand Line”

Menghadirkan 91 artikel mulai dari T-shirt, plush toy, sampai skate deck.


Exclusive: Hiroshi Fujiwara Berkolaborasi dengan Loro Piana Merilis Capsule Collection Spesial
Fashion

Exclusive: Hiroshi Fujiwara Berkolaborasi dengan Loro Piana Merilis Capsule Collection Spesial

Kolaborasi perdana antara desainer kawakan Jepang dengan brand high-end legendaris Italia tersebut.

Webzine Wasted Rockers Rilis WR Archives: Pusat Arsip Flyer Gigs Lokal
Desain

Webzine Wasted Rockers Rilis WR Archives: Pusat Arsip Flyer Gigs Lokal

Berisi kumpulan poster dan flyer dari scene musik independen Indonesia era 1990 – 2010.

RAVV Luncurkan Drop Edisi Keduanya, “Manifest of RAVV”
Fashion

RAVV Luncurkan Drop Edisi Keduanya, “Manifest of RAVV”

Dua artikel dengan elemen visual yang dark.

Lisa BLACKPINK Pecahkan Guinness World Record dengan Single “LALISA”
Musik

Lisa BLACKPINK Pecahkan Guinness World Record dengan Single “LALISA”

Tembus 73,6 juta views dalam 24 jam.

Supreme x Nike Cross Trainer Low Fall 2021
Footwear

Supreme x Nike Cross Trainer Low Fall 2021

Menghadirkan dua colorway yang sama-sama kontras.

More ▾